Miris! Guru Mojokerto Berburu WIFI Gratis, Bantuan Paket Data Tak Jelas

Padahal sudah disepakati bantuan tersebut diusulkan Dinas Pendidikan (Dispendik) ke Pemkab Mojokerto menggunakan anggaran tidak terduga.

Pebriansyah Ariefana
Kamis, 13 Agustus 2020 | 12:38 WIB
Miris! Guru Mojokerto Berburu WIFI Gratis, Bantuan Paket Data Tak Jelas
Para guru di Kabupaten Mojokerto harus berburu WIFI gratis ke warung kopi atau juga balai desa untuk melayani kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) atau bejalar online. (beritajatim)

Bantuan tersebut rencananya dibagi menjadi beberapa macam paket data. Yakni, paket senilai Rp30 ribu per siswa untuk 61.475 siswa SD dan 24.190 siswa SMP. Sedangkan, 3.787 guru SD dan 1.228 guru SMP, juga akan memperoleh masing-masing senilai Rp 50 ribu.

Para siswa akan mendapatkan kuota paket sebesar 8 gigabytes. Sedangkan guru 15 gigabytes.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini