Sementara itu soal vaksinasi, Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Suharyanto menyebutkan bahwa vaksin covid-19 sudah tiba di seluruh Provinsi di Indonesia termasuk di Jatim. Sehingga awal vaksinasi nanti akan dilaksanakan pada tanggal 13 Januari 2021 di tingkat nasional.
Sehingga vaksinasi di tingkat provinsi juga akan mengikuti, meski ada pro dan kontra terkait vaksin. Maka pihaknya sebagai aparatur negara harus percaya dan yakin bahwa vaksin Covid-19 ini merupakan upaya yang penting melawan Covid-19.
"Vaksin covid-19 sudah tiba di seluruh provinsi di indonesia termasuk Jatim. Nantinya vaksinasi akan dimulai di tingkat nasional. Kita harus percaya dengan dan yakin terhadap vaksin Covid-19, ini upaya penting dalam melawan Covid-19," ujarnya.
Baca Juga:Sabu Dalam Tremos Dari Malaysia, Pegawai Bank Pelat Merah Jadi Kurirnya