Ketua DPD RI La Nyalla Mengutuk Serangan Bom Gereja Katedral Makassar

La Nyalla juga berharap semua pihak bisa menahan diri dan tidak memperkeruh suasana atas aksi bom di Gereja Katedral Makassar tersebut.

Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Minggu, 28 Maret 2021 | 14:20 WIB
Ketua DPD RI La Nyalla Mengutuk Serangan Bom Gereja Katedral Makassar
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud merespon bom Gereja Katedral Makassar. [Foto: Instagram/lanyallamm1]


Sejumlah tiga gereja yang pernah menjadi sasaran serangan menjadi perhatian utama Polda Jatim, yakni Gereja Katolik Maria Tak Bercela Ngagel Surabaya, Gereja Kristen Indonesia Diponegoro Surabaya, Gereja Pantekosta Jalan Arjuno Surabaya.

Kontributor : Dimas Angga Perkasa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini