Lima Gerbang Tol di Jatim Ditutup dan 315 Jalan Diperketat selama PPKM Darurat

Total ada 315 titik yang diperketat, baik ditutup maupun disekat. Kemudian ada lima gerbang tol di Jatim ditutup.

Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Jum'at, 16 Juli 2021 | 12:50 WIB
Lima Gerbang Tol di Jatim Ditutup dan 315 Jalan Diperketat selama PPKM Darurat
ilustrasi Lima Gerbang Tol di Jatim Ditutup selama PPKM Darurat, 315 Titik Jalan Diperketat. [ANTARA FOTO/M Ibnu Chazar/hp]

Malang

1. Gerbang Tol (GT) Pakis
2. Gerbang Tol Madyopuro
3. Gerbang Tol Lawang
(Untuk tol di Malang seluruhnya melalui Gerbang Tol Singosari, Berlaku mulai tanggal 7 Juli 2021.)

Sidoarjo

4. Gerbang Tol Sidoarjo yang mengarah ke dalam Kota Sidoarjo dari Waru, Berlaku mulai tanggal 12.

Baca Juga:Polda Jatim Telisik Penyebar Poster Ajakan Stop Berita COVID-19

Purwodadi

5. Gerbang Tol Purwodadi dari arah Malang mulai berlaku tanggal 13 Juli 2021.

Kontributor : Achmad Ali

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini