Konvoi Kelulusan Pelajar di Mojokerto Anarkis, Pengendara Mobil Jadi Sasaran Pengeroyokan

Umam mengungkapkan, aksi pengeroyokan itu bermula ketika ia dan keluarganya dalam perjalanan pulang.

Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Sabtu, 02 April 2022 | 21:33 WIB
Konvoi Kelulusan Pelajar di Mojokerto Anarkis, Pengendara Mobil Jadi Sasaran Pengeroyokan
Evakuasi mobil yang dirusak rombongan konvoi pelajar di Mojokerto.[SuaraJatim/Zen Arifin].

Kecelakaan itu bermula saat Choirul dan Azunan (19), mengendari motor Supra S 3922 VG. Keduanya mengikuti acara konvoi kelulusan sekolah bersama rekan-rekannya.

Saat melintas di lokasi, Choirul yang mengemudikan motor bermaksud untuk mendahului mobil yang melaju di depannya. Lantaran kurang memperhatikan, ia tak mengetahui ada mobil truk yang juga melaju kencang dari arah berlawanan.

Tabrakan pun tak terhindarkan. Choirul meninggal dunia dalam perjalanan ke rumah sakit Sido Waras Bangsal Mojokerto, sementara Azunan mengalami luka-luka. 

Kontributor: Zen Arifin

Baca Juga:Pom Mini di Mojokerto Meledak, Seorang Korban Dilaporkan Terluka

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini