"Jadi dulu di sini sebelum ada kampung, masih glagah-glagah bong, sudah ada makam Mbah Kapiludin. Jadi, sebelum ada perkampungan itu setiap malam Jumat legi, makam Mbah Kapiludin sudah disekar (diziarahi) orang," kata Abah Petruk.
Makam Mbah Kapiludin di Gang Dolly Surabaya, Eri Cahyadi: Ini Dulu Tempat Berkembangnya Islam
Kawasan eks lokalisasi Dolly di Kelurahan Putat Jaya Kecamatan Sawahan Kota Surabaya, kini sudah berubah menjadi salah satu sentra UMKM di Kota Pahlawan.
Muhammad Taufiq
Selasa, 30 Agustus 2022 | 15:10 WIB

BERITA TERKAIT
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
17 April 2025 | 16:48 WIB WIBREKOMENDASI
News
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
17 April 2025 | 18:47 WIB WIBTerkini