Hasil Liga 2: Tampil Gemilang, Putra Delta Sidoarjo Hajar PSBS Biak 3-0

Putra Delta Sidoarjo bahkan unggul dua gol saat laga baru berjalan 15 menit lewat sepakan Husnudzon dan Indra Setiawan.

Ronald Seger Prabowo
Selasa, 30 Agustus 2022 | 18:38 WIB
Hasil Liga 2: Tampil Gemilang, Putra Delta Sidoarjo Hajar PSBS Biak 3-0
Pemain Putra Delta Sidoarjo berselebrasi usai mencetak gol ke gawang PSBS Biak di Stadion Soepriadi, Kota Blitar, Selasa (30/8/2022). [Suara.com/Ronald Seger Prabowo]

Kemenangan itu menjadi modal apik Putra Delta Sidoarjo menghadapi Deltras Sidoarjo dalam Derbi Kota Lobster di Stadion Gelora Delta, 5 September mendatang.

Berikut susunan pemain Putra Delta Sidoarjo vs PSBS Biak:

Putra Delta Sidoarjo: Putut Wijiarto; Anis Mujiono, M Zainal Haq, Rio Pratama Valentino, Derry Herlangga; Teddy Wijanarko, Ferry Aman Saragih, Dwi Cahyono; Flabio Soares, Indra Setiawan, Husnudzon.

Pelatih: Didik Ludianto

Baca Juga:5 Hits Bola: Bikin Ulah Lagi, Mario Balotelli Nyaris Baku Hantam dengan Pelatihnya Sendiri

PSBS Biak: Gerry Mandagi; Okto Kapissa, Anis Tjoe, Adrian MSEN, Obet Oropa, Gustavo Suebu, Patrison Rumere, Paulus Rumaropen, Byanus Mabuay, Zhan Mayor, Marten Raweyai

Pelatih: Ega Raka Galih

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini