Bima lahir di Palembang pada 22 tahun silam. Saat mendaftar sebagai bakal calon anggota DPRD Jatim lalu usianya tepat 21 tahun. Berdasarkan PKPU, sudah memenuhi persyaratan mendaftar sebagai anggota DPRD Jatim.
Dia tercatat sebagai jurusan Sosiologi Politik Universitas Brawijaya (UB) Malang.