Selamat atas Dilantiknya Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur Periode 2025-2030

Mengucapkan selamat kepada Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih periode 2025-2030, Ibu Khofifah Indar Parawansa dan Bapak Emil Elestianto Dardak.

Fabiola Febrinastri | RR Ukirsari Manggalani
Kamis, 20 Februari 2025 | 09:25 WIB
Selamat atas Dilantiknya Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur Periode 2025-2030
Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih periode 2025-2030 (Pemprov Jatim)

SuaraJatim.id - Selamat atas dilantiknya Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur periode 2025-2030!

Dinas Pekerjaan Umum (PU) BINA MARGA Provinsi Jawa Timur mengucapkan selamat dan sukses atas kepemimpinan Bapak/Ibu. Semoga dapat membawa Jawa Timur menuju kemajuan dan kesejahteraan yang lebih baik.

Kami berharap dapat bekerja sama untuk membangun Jawa Timur yang lebih maju dan sejahtera bagi semua. Selamat bertugas!

Baca Juga:Ikuti Gladi Kotor Pelantikan Kepala Daerah dan Wakil, Khofifah: Satukan Barisan Pikiran dan Program untuk Majukan NKRI

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini