Tipu Daya 2 WNA Kelabuhi Warga Jombang, Bawa Kabur Uang Jutaan Rupiah

Dua orang warga negara asing (WNA) tertangkap kamera CCTV memperdaya seorang penjaga Konter Golden Cell di Desa Pulo Lor, Kecamatan/Kabupaten Jombang.

Baehaqi Almutoif
Selasa, 25 Februari 2025 | 22:57 WIB
Tipu Daya 2 WNA Kelabuhi Warga Jombang, Bawa Kabur Uang Jutaan Rupiah
Penjaga Konter Golden cell saat menunjukkan rekaman CCTV, Selasa (25/2/2025). [Metaranews.co]

Pihaknya juga sudah mengecek kamera CCTV untuk melihat ciri-ciri pelaku.

“Sementara dari CCTV sudah dicek oleh rekan Reskrim. Masih dalam penyelidikan, sesuai dari keterangan korban yang lapor bahwa para pelaku dilihat seperti dari negara asing,” kata Kasnasin.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak