Tawuran Berkedok Perang Sarung di Surabaya, 8 Remaja Bawa Celurit Diamankan Polisi

Tim 3 Jogoboyo 97 Satuan Samapta Polrestabes Surabaya mengamankan delapan remaja setelah tepergok membawa celurit yang disembunyikan dalam sarung.

Baehaqi Almutoif
Minggu, 02 Maret 2025 | 16:52 WIB
Tawuran Berkedok Perang Sarung di Surabaya, 8 Remaja Bawa Celurit Diamankan Polisi
Ilustrasi tawuran. (Suara.com/Ema)

Pengungkapan tawuran tersebut tentunya menjadi alarm. Meskipun perang sarung terlihat sepele, namun bisa diselundupi tawuran dengan senjata tajam.

Polisi menyita sebilah celurit panjang, empat ponsel, beberapa unit sepeda motor, serta kain sarung berisi batu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini