“Rencananya sisa musim kan tinggal tiga laga. Arasan pak wali untuk lawan Persebaya kan tidak di Blitar karena kan Blitar juga traumatik,” kata Tri Widodo.
Sebelumnya Stadion Brawijaya dikeluhkan, ada masalah kelistrikan dan drainase yang menjadi sorotan di Stadion Brawijaya.
Beberapa kali lampunya padam saat Persik main. Selain itu, genangan air tak cepat surut saat stadion diguyur hujan deras. Kondisi tersebut sangat menganggu pertandingan Persik Kediri.
Baca Juga:Persik Kediri Babak Belur di Kandang Persib, Marcelo Rospide: Kami Menyadari Kesulitan Itu
- 1
- 2