Pada saat berbelok itulah, kendaraan korban ditabrak oleh sepeda motor Honda Vario yang datang dari arah berlawanan.
“Dalam peristiwa tersebut, tercatat satu orang meninggal dunia dan satu orang mengalami luka ringan. Tidak ada korban luka berat dalam kejadian ini,” ujar Ipda Siswanto.