SuaraJatim.id - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Blitar menyampaikan adanya belasan ribu surat suara rusak yang dikirim oleh KPU Pusat. KPU tidak tahu jumlah pastinya.
Demikian dikatakan oleh Ketua KPU Kabupaten Blitar Imron Nasifa kepada suara.com, Kamis (21/3/2019).
"Saya tidak bisa memerinci kerusakannya dan juga tidak bisa menyampaikan berapa jumlah detailnya. Saya hanya bisa sampaikan bahwa ada belasan ribu surat suara yang rusak untuk wilayah Kabupaten Blitar," ujarnya.
Dia tidak menjawab ketika ditanya alasan kenapa tidak bersedia memberikan rincian dan jumlah pasti dari surat suara yang rusak tersebut.
Baca Juga: Sandiaga Dukung Kebijakan KPU Menteri Dilarang Hadir di Debat Pilpres 2019
Nasifa melanjutkan bahwa pihaknya telah melaporkan hasil pemeriksaan surat suara tersebut ke KPU Pusat melalui KPU Provinsi Jawa Timur.
"Sudah saya laporkan ke KPU RI melalui KPU Provinsi untuk diteruskan ke penyedia (surat suara) untuk dicukupi," jelasnya.
Pelipatan dan pemeriksaan surat suara di KPU Kabupaten Blitar baru saja rampung Rabu kemarin (20/3/2019). Kerusakan surat suara tersebut terbilang besar yaitu mencapai lebih dari satu persen dari jumlah total DPT Kabupaten Blitar yang mencapai 943.840.
Kontributor : Agus H
Baca Juga: Gerindra Tuduh Ada TPS Punya 1 Pemilih, KPU: Kami Salah Input Data
Berita Terkait
-
Cemburu Buta! Pria di Blitar Bacok Mantan Istri dan Ibu Mertua!
-
Video Viral Sholat Tarawih Tercepat di Blitar, 5 Menit Sudah Selesai: Emang Sah Yah?
-
Lirik Lagu Iclik Cinta, Dikecam Usai Dinyanyikan di Makam Bung Karno: Benarkah Tak Senonoh?
-
Kekayaan Ali Ghufron Mukti, Pasang Badan Tepis Isu BPJS Kesehatan Bangkrut
-
KPPS Diduga Coblos Surat Suara, Saksi RK-Suswono Minta KPU DKI Jakarta Gelar PSU
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney