SuaraJatim.id - Seorang kakek tertabrak kereta api dan terpental sekitar 10 meter dari jalur kereta api. Mulanya, kaek terseut dikabarkan sedang berjoget di jalur kereta api di Desa Klemunan, Kecamatan Wlingi, pada Minggu (12/5/2019) pagi.
Berdasarkan informasi yang dihimpun pihak kepolisian dari salah satu saksi mata mengatakan pria memakai baju seragam dishub berjoget sambil berjalan di jalur kereta api.
Tak lama kemudian dari arah depan pria yang juga mengenakan kain sarung tersebut datang rangkaian kereta api Penataran melaju dan menghantam tubuh si kakek. Tubuh pria tersebut terpental hingga 10 meter dari jalur kereta api dan tewas di tempat.
“Sejumlah warga berusaha memperingatkan korban agar segera menjauh dari jalur kereta namun dia tak bergeming. Dia tertabrak kereta api Penataran yang sedang melaju kencang dan membuatnya terpental sekitar 10 meter,” ujar Kasubag Humas Polres Kabupaten Blitar Iptu M Burhanuddin, Minggu (12/5/2019).
Baca Juga: Perkiraan Cuaca Jawa Timur Hari Ini, Pagi Hingga Malam Cerah Berawan
Burhan mengatakan, masinis KA Penataran 432 bernama Sepdian Ananda sudah berusaha membunyikan klakson namun korban tetap berjoget. Kereta tersebut melaju dari Blitar menuju arah Malang dengan lokomotif nomor CC : 2017701.
Burhan mengatakan, berdasarkan keterangan warga setempat korban adalah orang gila yang biasa mondar-mandir di lingkungan Dusun Krakal dan sekitarnya. Ciri-ciri pria tersebut, lanjut Burhan, umur sekitar 60 tahun, badan kurus, rambut hitam, tinggi sekitar 155 cm.
Menurut Burhan, kakek yang mengalami gangguan kejiwaan itu mengalami patah tangan, patah kaki, dan luka parah di bagian kepala.
Kini korban dibawa ke RSUD Ngudi Rahayu Wlingi untuk menjalani autopsi.
Kontributor : Agus H
Baca Juga: Ponsel Raib, Polisi Kesulitan Ungkap Pembunuh Jurnalis di Jawa Timur
Berita Terkait
-
Terbukti Korupsi, 2 Eks Kepala Balai Perkeretaapian Divonis 4,5 Tahun Penjara di Proyek Besitang-Langsa
-
Skandal Suap Jalur Kereta Melebar, Anggota BPK Jadi Tersangka Baru di KPK
-
Ingat! Aktivitas di Jalur Kereta Api Bisa Dipenjara Hingga Denda Rp 15 Juta
-
Mr X Tewas di Tempat, Kepala Pecah!
-
Menhub Minta Antisipasi Cuaca Ekstrem di Jalur Kereta Api
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
BRI Membantu UMKM Seperti Gelap Ruang Jiwa Menjangkau Pasar Global
-
Setelah Gabung dalam BRI UMKM EXPO(RT), Kini Usaha UMKM Unici Songket Silungkang Meroket
-
KBS Jadi Pilihan Destinasi Wisata di Surabaya, Fotografer Keliling Ketiban Rezeki Nomplok
-
Posko Mudik BUMN dari BRI Berikan Layanan Kesehatan dan Ruang Istirahat Saat Arus Balik Lebaran
-
Mensos Gus Ipul Pastikan Pemulihan Pasca Bencana Longsor di Jalur Pacet-Cangar