SuaraJatim.id - Merebaknya virus corona Covid-19 di Jawa Timur, membuat aktifitas perkuliahan di sejumlah universitas dilakukan secara daring atau online. Termasuk sidang skripsi yang juga dilakukan melalui online.
Seperti yang dialami oleh Achmad Mustofa, mahasiswa Jurusan Pendidikan Olahraga, Universitas Negeri Surabaya (Unesa).
Ia menjalani sidang skripsi online pada Kamis (19/3/2020) dari kamar kosnya. Sekitar satu jam lamanya Achmad menjalani sidang skripsi tersebut.
"Start jam 10.00 WIB, selesai sekitar 10.50 WIB," ujar Achmad saat dihubungi Suara.com, Kamis (19/3/2020).
Baca Juga: Keluhan Siswa Belajar Online karena Corona, Boros Kuota hingga Tensi Naik
Achmad menjelaskan, sidang skripsinya dilakukan melalui video call aplikasi WhatsApp. Ia diuji oleh tiga dosen sekaligus.
Meskipun tidak bertatap muka langsung dengan para dosen, Achmad merasa grogi pada awal memulai sidang. Namun ia telah mempersiapkan diri sebelum sidang online ini.
"Pertama sih grogi sebelum mulai. Semalam sulit tidur kepikiran," kata pemuda asal Lamongan itu.
Ia melanjutkan, "Tadi gladi kotor dulu video call sama teman. Saat sidang sudah hilang groginya".
Menurut penjelasannya, sikap dosen juga mempermudah meskipun tetap serius saat menguji.
Baca Juga: Anti Mainstream, Mahasiswa Ini Tanya Perkuliahan Online ke Dosen Lewat Game
"Dosennya pada senyum-senyum juga. Mempermudah tapi tetap serius juga. Langsung to the point," kata Achmad.
Berita Terkait
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Siapa Alwin Jabarti Kiemas? Tersangka Kasus Judi Online yang Dikira Keponakan Megawati
-
Profil Teken Aja! Perusahaan Alvin Jabarti Kiemas yang Diisukan Keponakan Megawati
-
Lawan atau Kawan? Cara Menjinakkan Skripsi Tanpa Terlalu Banyak Berpikir
-
Judi Online Tidak Bikin Kaya Raya, Utang dan Bunuh Diri Adalah Dampaknya
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
Terkini
-
KPU Jatim: 3 Petugas Meninggal Dunia Saat Pemungutan Suara Pilkada 2024
-
Cerita Detik-detik 5 Warga Pamekasan Meninggal Diduga Keracunan Gas Sumur
-
Tim Risma-Gus Hans Percaya Diri Jagoannya Unggul 5 Persen dari Khofifah-Emil
-
Menang di Kampung Halaman, Emil Dardak Tak Sia-sia Pulang Sebelum Coblosan
-
Kronologi Truk Box Terbakar di Ngawi: Sopir Sempat dengar Suara 'Duks'