SuaraJatim.id - Pusat informasi mengenai virus corona atau Covid-19 Pemerintah Kota Surabaya menampilkan data terkini terkait peta penyebaran wabah virus corona. Berdasarkan pantauan SuaraJatim.id, Senin (30/3/2020) tercatat data pasien yang positif total sebanyak 41 orang yang 3 diantaranya konfirmasi dari luar Surabaya.
Sementara untuk status Orang Dalam Pemantauan (ODP) ada sebanyak 206 orang dan yang berstatus Pasien Dalam Pengawasan (PDP) tercatat sebanyak 61 orang. Untuk PDP sehat sebanyak 9 orang, meninggal 2 orang. Sedangkan yang sembuh di Surabaya 7 orang dan 2 orang lainnya berasal dari luar Surabaya.
Data ini diambil dari laman milik Pemerintah Kota Surabaya lawancovid-19.surabaya.go.id.
Berikut peta sebaran yang ada di Kota Surabaya berdasarkan wilayahnya masing-masing:
TOTAL PERWILAYAH
Surabaya Barat 29 ODP 8 PDP 8 Positif
1. Kecamatan Benowo
Kelurahan Kandangan
ODP 2 orang
PDP 0 orang
Positif 0 orang
Kelurahan Sememi
ODP 4 orang
PDP 1 orang
Positif 0 orang
2. Kecamatan Sambikerep
Baca Juga: STOP PRESS! Kota Surabaya Bersiap Lockdown
Kelurahan Made
ODP 1 orang
PDP 0 orang
Positif 0 orang
Kelurahan Lontar
ODP 1 orang
PDP 0 orang
Positif 1 orang
Kelurahan Sambikerep
ODP 0 orang
PDP 0 orang
Positif 1 orang
Kelurahan Bringin
ODP 0 orang
PDP 1 orang
Positif 0 orang
3. Kecamatan Lakarsantri
Kelurahan Lidah Kulon
ODP 3 orang
PDP 0 orang
Positif 0 orang
Berita Terkait
-
Pemkab Terapkan Isolasi Lokal, Warga Luar Cianjur Dilarang Masuk
-
Jokowi Perintahkan Perlindungan dan Keselamatan Tenaga Medis Dijamin
-
Pandeglang Alami Ledakan Jumlah Warga Rentan Virus Corona, Pemudik Jakarta
-
Pemerintah Telah Distribusikan 191 Ribu APD hingga 425 Ribu Alat Rapid Test
-
Darurat Sipil Topik Terpopuler di Twitter, Warganet Ramai Minta Penjelasan
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
BRI dan UMKM Desa Wujudkan Ekonomi Inklusif Lewat Desa BRILiaN
-
Ramalan Master Ong: 8 Shio Ini Bakal Banjir Cuan Mendadak di Akhir Tahun 2025, Kamu Termasuk?
-
Peluang Cuan Rp259 Ribu! Ini Dia 4 Link DANA Kaget Terbaru, Jangan Sampai Ketinggalan
-
Saldo Gratis DANA KAGET Rp 315 Ribu Siap Ditransfer ke Nomor Kamu Sekarang
-
Nekat ke Bali Tanpa Bekal Cukup, 4 Remaja Asal Pasuruan Numpang Truk dan Pakai Nama Samaran