"Rekayasa lalu lintas antrian traffic light di simpang 4 kembang ijo dalam rangka penerapan physical distancing dan wajib masker bagi pengguna jalan, hal ini merupakan Inovasi Kolaborasi antara Dishub Tuban dan Satlantas Polres Tuban," tulis @kabupatentuban.
Foto yang diunggah dalam postingan itu memperlihatkan beberapa polisi memberikan himbauan kepada pengendara motor agar berhenti mengunggu lampu merah di garis-garis itu.
"Bagi masyarakat diharap dapat mematuhi garis yang telah dibuat dan tetap patuhi aturan lalu lintas yang berlaku," imbuh @kabupatentuban.
BACA JUGA: Viral Pengendara Motor Tampar Karyawati SPBU, Diduga Tidak Mau Antre
Baca Juga: Gagal Kejar Jambret, Polisi Malah Tabrak Pos Kamling, Kaki Kiri Patah
Spanduk dan plang himbauan untuk memakai masker juga dipasang di bawah lampu traffic light.
Selain itu, himbauan memakai masker juga dilakukan oleh petugas Dishub melalui pengeras suara yang terpasang di sekitar lampu merah.
Warganet pun memberikan beragam komentar menanggapi foto-foto viral yang menunjukkan lampu merah dengan batas garis putih seperti di sirkuit itu.
"Lampu ijo langsung gas pol, udah kayak mau race aja dikasih tanda gitu. Gak sekalian dikasih nomor," komentar @athourrohmand.
"Berasa di sirkuit," komentar @prasetyo_rend.
Baca Juga: Polisi Duga Perampok Spesialis Minimarket Taman Sari Bagian Pelaku Curanmor
"Kurang umbrella girl," tulis @DoniAfandi38.
Berita Terkait
-
Banyak Event Internasional, Bos InJourney Sebut Investasi Mulai Berdatangan di KEK Mandalika
-
Siapa Ratu Sedunia? Ngaku Pewaris Kerajaan Surya Loka Langit, Cairkan Warisan di 17 Negara hingga Berlian 57 Kg!
-
Sirkuit Mandalika Dipangkas 1000 Meter Persegi, Ada Apa?
-
Wisatawan Sekarang Bisa Rasakan Sensasi Menjadi Pembalap MotoGP di Sirkuit Mandalika
-
Pertamina Gelar VR46 Riders Academy di Sirkuit Mandalika
Tag
Terpopuler
- Nyaris Adu Jotos di Acara TV, Beda Pendidikan Firdaus Oiwobo Vs Pitra Romadoni
- Indra Sjafri Gagal Total! PSSI: Dulu Pas Shin Tae-yong kan...
- Nikita Mirzani Tak Terima Terancam Hukuman 20 Tahun Penjara: Masa Lebih Parah dari Suami Sandra Dewi
- Kini Jadi Terdakwa Kasus Pencemaran Nama Baik Hotman Paris, Iqlima Kim Dapat Ancaman
- Minta Maaf Beri Ulasan Buruk Bika Ambon Ci Mehong, Tasyi Athasyia: Harusnya Aku Gak Masukkan ke Kulkas
Pilihan
-
Pandu Sjahrir Makin Santer jadi Bos Danantara, Muliaman D Hadad Disingkirkan?
-
Alat Berat Sudah Parkir, Smelter Nikel PT GNI yang Diresmikan Jokowi Terancam Tutup Pabrik
-
Sah! OJK Cabut Izin Usaha Jiwasraya, Tak Singgung Nasib Nasabah
-
Jokowi Sentil Megawati Usai Larang Kepala Daerah PDIP Ikut Retreat
-
Jika Gagal Penuhi Target Ini, Petinggi Persija: Carlos Pena Out!
Terkini
-
Aksi Indonesia Gelap di Surabaya, Massa Aksi Tolak Anggota Dewan Hingga Melempar Botol Minuman
-
Usai Dilantik, Gubernur Khofifah Langsung Pimpin Rapat Rumuskan Program Prioritas Rumah Murah hingga Ketahanan Pangan
-
Demokrat Jatim Solid Dukung AHY Jadi Ketum Lagi, Emil Dardak Ungkap Alasannya
-
Bapak Kandung yang Diduga Cabuli Anaknya Sendiri Akhirnya Diamankan Polisi
-
Ucapkan Selamat ke Khofifah-Emil, Fraksi Demokrat DPRD Jatim Siap Sukseskan Program di Periode Kedua