SuaraJatim.id - Mayat seorang kakek ditemukan tergeletak di Banyuwangi. Si kakek dibunuh istrinya sendiri yang usianya lebih muda 20 tahun.
Peristiwa pembunuhan terjadi di Desa Temuasri, Kecamatan Sempu. Lelaki itu berusia 63 tahun. Korban bernama Safari, warga Dusun Karangharjo, RT 01/02, Desa Temuasri, Kecamatan Sempu. Pembunuhnya diketahui adalah Iis Ernawati (43).
“Dugaan kasus pembunuhan telah melakukan penyelidikan kita telah mengarah ke calon tersangka berdasarkan alat bukti yang kita sita. Kita periksa tiga saksi dan secepatnya kita akan lakukan tindakan hukum berikutnya,” kata Kapolresta Banyuwangi Kombespol Arman Asmara Syarifudin, Rabu (24/6/2020).
Usai melakukan pembunuhan, wanita tersebut berhasil diamankan oleh Polisi bersama warga setempat. Selanjutnya, tersangka dibawa ke Mapolsek Sempu untuk dilakukan pemeriksaan.
Baca Juga: Bukan Kena Corona, Mayat yang Tertukar Meninggal karena Sakit Jantung
Sementara, jenazah korban dibawa ke RSUD Blambangan untuk dilakukan visum. Ada dugaan pelaku memilikinya gangguan kejiwaan.
“Diduga pelaku adalah istrinya. Kita masih dalami apakah ada gangguan,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
FBI Ungkap Rencana Pembunuhan Trump oleh Remaja 17 Tahun Asal Wisconsin
-
Sadis! Aksi Pembunuhan di Kota Wisata Terekam CCTV, Pelaku Tusuk Leher Korban
-
Mulut Berbusa usai Check In Bareng Cewek di Hotel, MS Tewas Gegara Overdosis Obat Kuat?
-
Teman Mabuk hingga Penjual Miras Ikut Diperiksa Polisi, Pemicu Tewasnya Mahasiswa UKI Tersingkap?
-
Mahasiswa UKI Tewas usai Pesta Miras di Kampus, Legislator PDIP: Gak Zaman Lagi 'Main' Pakai Otot
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Kasus Penahanan Ijazah Masuk Babak Baru, Wali Kota Surabaya Intruksikan Cek Semua Perusahaan
-
Heboh Isu KPK Geledah Dispora Jatim, Terungkap Fakta Sebenarnya
-
Terungkap Korban Oknum Guru Lumajang yang Lakukan Pelecehan Seksual Lebih Banyak
-
Berkat Program BRI, Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita
-
UMKM Binaan BRI Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura