SuaraJatim.id - Polres Bangkalan menangkap pria berinisial SF, terduga pelaku pemerkosaan terhadap perempuan di bawah umur berinisial T (15), warga Kecamatan Modung, Kabupaten Bangkalan, Madura, Jawa Timur. Pelaku diketahui merupakan pacar korban.
Dalam aksinya, SF tiak sendiri, ia mengajak rekanya sekitar 4 orang.
Kapolres Bangkalan, AKBP Rama Samtama Putra membenarkan penangkapan SF salah satu pelaku pemerkosaan bersama 4 orang temanya.
“Ya betul, SF yakni pacar korban berhasil kami ringkus,” ujar Rama seperti dikutip beritajatim.com - jaringan Suara.com, Kamis (16/7/2020).
Baca Juga: Gadis 14 Tahun Korban Perkosaan Kembali Diperkosa Pejabat di Rumah Aman
Hasil pemeriksaan, aksi pemerkosaan ini berawal dari korban, yaitu inisial T, melakukan hubungan suami istri bersama SF.
Kemudian T diketahui hamil. Mengetahui hal tersebut, SF bingung dan takut untuk dimintai tanggungjawab.
SF kemudian menceritakan hal tersebut pada kakaknya. Agar terhindar dari tuntutan tangungjawab, kakak SF dan 3 teman SF memperkosa T secara bergiliran. Lantas T melaporkan hal tersebut ke Polres Bangkalan.
“Seluruh identitas pelaku sudah kami kantongi. Saat ini petugas sudah kami kerahkan untuk menangkap 4 pelaku lain yang terlibat. Insya Allah dalam waktu dekat semua bisa kami amankan,” pungkasnya.
Baca Juga: Aktor Film Dewasa Ron Jeremy Dituduh Lakukan Perkosaan
Berita Terkait
-
Kejutan STY! Wonderkid MU Bela Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Apa Kelebihannya?
-
Jumlah Pemain Judi Online RI Tembus 8,8 Juta: 97 Ribu TNI/Polri, 80 Ribu Anak di Bawah Umur
-
Sampang Mencekam: Konflik Pilkada Renggut Nyawa Pendukung Calon Bupati
-
Polisi Ungkap Motif Carok Maut di Sampang Madura, Berawal dari Ribut Dua Kubu Kiai
-
Hasil BRI Liga 1: Arema Sikat MU dalam Drama 6 Gol, Malut Hancurkan Persis Solo 3-0
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Khofifah Siapkan Tim Khusus untuk Kawal Suara di TPS
-
Jelang Coblosan, Tri Rismaharini Dapat Pesan dari Ponpes Sunan Derajat
-
Heboh! Viral Detik-detik Penculikan Anak di Blitar: Korban Dibujuk Beli Jajan
-
KPU Jatim: EVP Ruang untuk Bertukar Pengalaman Mengenai Pemilu
-
Tidak Netral, Kades di Situbondo Divonis 3 Bulan Penjara dengan Percobaan