SuaraJatim.id - Satu lagi tenaga medis di RSU Dr Soetomo Surabaya meninggal dunia, akibat terpapar Virus Corona. Kali ini yang meninggal Dokter Spesialis Ortopedi, Dr Sulis Bayusentono.
Sebelum Meninggal, Dokter berusia 41 Tahun ini dirawat sebulan lebih di RSU Dr Soetomo.
Ketua Senat Unair Surabaya Djoko Santoso mengatakan Sulis Bayusentono merupakan orang yang cerdas dalam spiritual, mental, dan Ilmu ortopedi anak.
Semua civitas akademika Unair merasa kehilangan seorang Dokter yang cerdas.
Baca Juga: 3 Generasi Keluarga Dokter Sandi Nugraha di Solo Positif Corona
"Beliau ini cerdas dalam spiritual, mental dan ilmu pengetahauan serta soal dokter Sulis terkena COVID19, saat ini diduga juga karena saat menangani pasiennya," ujarnya, Selasa (18/8/2020).
Sementara itu, Dr Joni Wahyuhadi, selaku Direktur utama RSU dr Soetomo Surabaya mengatakan, bila Dr Sulis Bayusentono meninggal dunia akibat COVID 19. Sehingga di paru-parunya mengalami kerusakan.
"Kami sangat kehilangan ya pada dokter orthopedi ini, dan beliau dirawat di rumah sakit RSU dr Soetomo selama 5 hingga 7 minggu, serta karena kondisi paru-parunya rusak dan kita semua sudah maksimal hingga akhirnya meninggal," ujar Joni.
Meninggalnya Dr Sulis Bayusentono ini menambah Tenaga Medis di Indonesia yang meninggal akibat COVID 19, menjadi 80 orang.
"Sebelumnya Dr Sulis sempat dirawat di RSUA, karena kondisinya tak kunjung membaik, dirujuklah ke RSU dr Soetomo ini, ya sekitar itu tadi lamanya," imbuhnya.
Baca Juga: Habis ke Surabaya, Dokter di Kepri Positif Corona Lalu Meninggal Dunia
Saat akan dikuburkan, jenazah dr Sulis sempat mendapatkan penghormatan terakhir dari karyawan RSU dr Soetomo, di kala diangkut dengan mobil Ambulance.
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Hari Kesehatan Nasional Ke-60, Pj. Gubernur Adhy Apresiasi Tim Yankes Bergerak Layani 1.067 Masyarakat Pulau Kangean
-
Redaktur Eksekutif Suara.com Bagi Tips ke Siswa SMK Gresik Kembangkan Industri Kreatif
-
Survei Pilgub Jatim Versi Poltracking: Makin Mengerucut Jelang Detik-detik Akhir
-
Cawagub Risma akan Normalisasi Sungai Kali Porong untuk Sumber Air: Kalau Beli Mahal
-
Terkuak Pemicu Pembacokan Sampang, Polda Jatim Beberkan Motif Sebenarnya