SuaraJatim.id - Banyak orang kerap mengandalkan kopi untuk mengusir kantuk. Namun, sebenarnya ada cara yang bisa dilakukan agar tidak mengantuk lagi, terutama saat masih bekerja di siang hari.
Walau bermanfaat untuk tubuh, Anda tentu tahu jika konsumsi kafein berlebihan juga tidak baik. Nah, jika sudah minum kopi di pagi hari, sebaiknya jangan melakukannya lagi saat tiba-tiba mengantuk di siang hari.
Berikut lima tips untuk menghilangkan kantuk di siang hari, dikutip dari WebMD.
Tarik napas dan buatlah tubuh lebih fokus
Baca Juga: Benarkah Kopi Bisa Sebabkan Penyakit Jantung? Ini Kata Dokter
Menarik napas dalam bisa meningkatkan kadar oksigen dalam darah. Cara ini bisa memperlambat detak jantung, menurunkan tekanan darah sehingga membuat tubuh berenergi dan kembali fokus.
Caranya, tarik napas perut bukan dada, duduk tegak di kursi kerja, tarik napas selama 10 kali:
- Letakkan satu tangan tepat di perut di bawah tulang rusuk, dan tangan lainnya di atas dada.
- Tarik napas dalam-dalam melalui hidung dan biarkan perut mengempis, biarkan dada tetap diam.
- Hembuskan napas melalui bibir mulut yang mengerucut seolah lagi bersiul.
- Tangan di perut bisa membantu mendorong udara keluar.
Bangun dan bergerak
Berdasarkan penelitian yang dilakukan Profesor Robert Thayer, PhD, dari California State University, Long Beach, berjalan kaki lebih dari 10 menit terbukti lebih ampuh meningkatkan energi selama dua jam, dibanding mengonsumsi permen untuk mengusir kantuk yang hanya bertahan selama satu jam.
Ini karena berjalan kaki bisa memompa oksigen melalui pembuluh darah, otak, dan otot. Jadi kalau Anda bekerja duduk di meja, sering-seringlah berjalan-jalan sebentar.
Baca Juga: Punya Penyakit Radang Usus, Boleh Nggak Ya Minum Kopi?
Saat jam makan siang, Anda bisa berjalan ke restoran atau pergi ke lokasi bagus untuk memakan bekal. Cara ini akan membuat tubuh lebih bugar dan terhindar dari kantuk.
Berita Terkait
-
Lawson Ajak Jurnalis dan Influencer Kenali Arabika Gayo Lebih Dekat
-
Daftar Pemegang Saham FORE dengan Kepemilikan Terbesar
-
Menyelami Rasa dalam Seteguk: Pengalaman Cupping Kopi Arabika di Lawson
-
'Aroma' Poles Laporan Keuangan FORE Merebak Lagi, Bosnya Buka Suara
-
Saham FORE Oversubscription 200.63 Kali dan ARA di Hari Pertama
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
Dokter di Malang Diduga Cabuli Pasiennya, Polisi Turun Tangan
-
Gubernur Khofifah : Perempuan Harus Jadi Pilar Ketangguhan Bangsa di Tengah Krisis Global
-
Rizki Sadig Kembali Pimpin PAN Jawa Timur
-
Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja Ditahan, Gubernur Khofifah: Solusi Konkret
-
Penyelenggara Barati Cup International 2025 Buka Suara Perihal Kisruh Jadwal Pertandingan