SuaraJatim.id - Beberapa waktu lalu Bupati Jombang Mundjidah Wahab dikabarkan positif Covid-19. Sekarang giliran Bupati Situbondo Dadang Wigiarto yang mengalami hal serupa.
Bupati Situbondo Dadang Wigiarto saat menjalani perawatan medis di ruang isolasi RSUD Abdoer Rahem. Ia dinyatakan terinfeksi virus asal Wuhan China itu pada Selasa 24 November 2020.
"Benar, Pak Bupati positif terinfeksi COVID-19, saat ini dirawat di Ruang Wijaya Kusuma RSUD dr Abdoer Rahem," ungkap Sekretaris Daerah (Sekda) Pemkab Situbondo Syaifullah kepada wartawan di Situbondo, seperti dikutip dari suaraindonesia.co.id, media jejaring suara.com, Rabu (25/11/2020).
Bupati Dadang Wigiarto, imbuh Sekda, dinyatakan positif terinfeksi Corona virus sejak Selasa, 24 November 2020. Namun kondisi Bupati sampai dengan hari ini masih stabil dan sedang dalam observasi di rumah sakit.
Baca Juga: Virus Corona Kemungkinan Bisa Bermutasi Jadi Liar Lalu Merusak Vaksin
Ditambahkan, sterilisasi Pendopo Kabupaten dan ruang kantor Bupati di Pemkab Situbondo dilakukan oleh Tim Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Situbondo.
Berita Terkait
-
Biden Positif COVID-19, Pertanyaan Muncul Tentang Pencalonan Ulang
-
Jalankan Tugas Presiden, Kamala Harris Gantikan Biden yang Sedang Terkena COVID-19
-
BREAKING NEWS: Presiden Biden Positif COVID-19 di Usia 81 Tahun, Gedung Putih Beberkan Kondisinya
-
Aksi Demonstrasi Gugat Regulasi Pemerintah soal Pembatasan Covid di China
-
10 Aturan Terbaru Perjalanan Domestik, Soal Prokes hingga Vaksin
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Bodycharge Mematikan Jadi Senjata Rahasia Timnas U-17 di Tangan Nova Arianto
-
Kami Bisa Kalah Lebih Banyak: Bellingham Ungkap Dominasi Arsenal atas Real Madrid
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
Terkini
-
LKPJ Gubernur Jatim 2024: Fraksi DPRD Apresiasi dengan Sejumlah Catatan
-
Kronologi Mobil BMW Terbang di Tol Gresik yang Belum Tersambung
-
Asisten Masinis Tewas Usai KA Jenggala Tabrak Truk, PT KAI Tempuh Jalur Hukum
-
Dua Gudang Penyimpanan Bahan Baku Sandal Milik Pabrik Sepatu Legendaris di Surabaya Ludes Terbakar
-
Pemprov Jatim Didesak Ikuti Jabar Tentang Pajak Kendaraan Bermotor, Kiai Asep Pasang Badan