SuaraJatim.id - Paslon di Pilkada Kabupaten Kediri, Mak Rini - Makde Rahmat, berhasil mengungguli perolehan suara paslon petahana, Rijanto - Marhaenis versi real count Komisi Pemilihan Umum (KPU) setempat.
Dengan demikian, berdasar Rapat Pleno KPU untuk hasil Pilkada Kabupaten Kediri 2020 diputuskan pasangan Mak Rini-Makde Rahmat sebagai pemenangnya dengan perolehan 365.365 suara atau 58.84 persen, sementara Rijanto-Marhaenis sebanyak 255.604 suara atau 41.16 persen.
Ketua KPU Kabupaten Blitar Hadi Santoso mengatakan, dalam rapat pleno rekapitulasi suara Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Blitar juga telah disebutkan bahwa jumlah surat suara yang sah mencapai 620.969 dan surat suara tidak sah sebanyak 24.173.
"Proses rekapitulasi suara tingkat KPU Kabupaten Blitar secara umum berjalan relatif lancar namun ada sejumlah rekomendasi dari Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dan dimasukan ke dalam kejadian khusus untuk dilaporkan ke KPU RI," kata Hadi, seperti dikutip dari suaraindonesia.co.id, media jejaring suara.com, Rabu (16/12/2020).
Baca Juga: Bawaslu Selidiki 104 Kasus Dugaan Politik Uang Saat Pilkada Serentak
Ia menambahkan, KPU Kabupaten Blitar memberikan tenggang waktu kepada kontestan Pilbup Blitar jika ada yang tidak puas terhadap hasil rekapitulasi ini bisa melakukan gugatan ke Mahkamah Konstitusi. Namun, waktunya terbatas sehingga dimohon segera melapor apabila dirasa kurang cocok.
"KPU memberikan waktu kurang lebih tiga hari ya, jika selama masa tenggang tersebut tidak ada laporan yang masuk kepada MK, maka KPU Kabupaten Blitar akan segera melakukan rapat pleno terkait penetapan calon terpilih.
Berita Terkait
-
Tanggal Merah Pilkada 2024: 27 November Libur atau Tidak?
-
Pilkada 27 November 2024 Apakah Libur Nasional? Ini Penjelasan KPU
-
Kapolri Listyo Persilakan Anggotanya Dilaporkan jika Tak Netral di Pilkada 2024
-
Nyoblos Pilkada Serentak, KPU Instruksikan Jajaran di Daerah Tetapkan 27 November Libur Nasional
-
Pilkada 2024: Pemerintah Pertimbangkan 27 November Jadi Libur Nasional
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Begini Tampang Sedih Pemain Arab Saudi usai Dipecundangi Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia Ungguli Arab Saudi, Ini 5 Fakta Gol Marselino Ferdinan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
Terkini
-
Kunjungan ke Bangkalan, Risma Ingin Bangun Tanggul untuk Cegah Banjir Rob
-
Heboh! Video Perundungan Gadis di Gresik, Polisi Telusuri Lokasi yang Viral
-
Inilah Rekomendasi Sepatu Nike Air Max dengan Kualitas Terbaik
-
Duh! Persebaya Diterpa Kabar Buruk Jelang Laga Kontra Persija
-
Perkara Sepele Bikin Ribut, Cekcok Soal Pohon Pisang Berujung Bacokan di Tuban