SuaraJatim.id - Sepanjang Tahun 2020 banyak peristiwa terjadi di Jawa Timur, mulai dari peristiwa politik, tragedi kemanusiaan, kriminalitas, bencana alam dan lain sebagainya. Sekarang tiba waktunya tutup tahun.
SuaraJatim sudah menemani pembaca setia di Jawa Timur selama beberapa tahun ini. Banyak catatan isu dan peristiwa diabadikan dan disuguhkan kepada para pembaca sekalian.
Anggap saja sebagai tradisi tahunan media, belum sahih rasanya kalau tidak membuat Kaleidoskop 2020 sebagai bahan pengingat kembali peristiwa-peristiwa dan rangkaian isu penting yang membetot banyak perhatian pembaca di Jawa Timur.
Berikut ini, 10 peristiwa yang membetot banyak pembaca selama setahun di Jawa Timur:
Baca Juga: Pandemi, Bali Masih Jadi Destinasi Wisata Favorit Liburan Akhir Tahun 2020
1. Tri Rismaharini Dibaptis
Isu ini mencuat ke publik pada Agustus 2020. Waktu itu tiba-tiba viral di media sosial sebuah video Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini (sekarang menjabat Menteri Sosial) 'dibaptis'. Video tersebut menjadi sorotan publik karena dinilai melanggar akidah sebagai muslim.
Namun Pemkot Surabaya segera membantah dan mengklarifikasi kabar tersebut. Kepala Bagian Humas Pemkot Surabaya Febriadhitya Prajatara membantah kegiatan tersebut merupakan kegiatan baptis.
Ternyata kegiatan dalam video tersebut hanya merupakan kegiatan silahturahmi dengan para rohaniawan se-Surabaya.
"Jadi kami pastikan bahwa dalam acara tersebut bu wali didoakan supaya selalu sehat dan selalu dilindungi Tuhan. Tidak ada acara lain selain itu," kata Febri seperti dikutip dari Hops.id -- jaringan Suara.com.
Baca Juga: Bupati Gresik Terkonfirmasi Covid-19, Puluhan Pejabat Masuk Tracing
Febri menegaskan, dalam acara tersebut Risma menyampaikan komitmen untuk menjadi pelayan bagi semua warga Surabaya tanpa membedakan identitas.
Berita Terkait
-
Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
-
KPK Sebut Penggeledahan Rumah La Nyalla Berkaitan dengan Jabatannya saat Menjadi Ketua KONI Jatim
-
Mensos Gus Ipul Tinjau Lokasi Sekolah Rakyat di Mojokerto, Siap Tampung Siswa SMP
-
Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
-
Tragis! Longsor Hutan Cangar Renggut 10 Nyawa, 2 Mobil Tertimbun
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney