SuaraJatim.id - Kasus Covid-19 di Indonesia kembali mencetak rekor baru. Hari ini, Kamis (7/1/2021) tercatat penambahan kasus sebanyak 9.321 orang.
Rekor hari ini mengalahkan rekor pembahanan harian sebelumnya yang terjadi pada 6 Desember 2020 kemarin, yakni sebanyak 8.854 orang.
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 mencatat ribuan orang ini menambah kasus positif secara akumulatif sejak kasus pertama menjadi total 797.723 orang.
Angka penambahan tersebut didapatkan dari hasil pemeriksaan 68.019 spesimen dari 44.791 orang yang diperiksa hari ini
Baca Juga: Rekor Baru Awal Tahun, Hari Ini Ada 8.854 Warga Indonesia Terpapar Corona
Sehingga total spesimen yang sudah diperiksa sejak kasus pertama covid-19 hingga hari ini adalah 7.713.307 spesimen.
Dari jumlah itu, ada tambahan 224 orang meninggal sehingga total menjadi 23.520 jiwa meninggal dunia.
Kemudian, ada tambahan 6.924 orang yang sembuh sehingga total menjadi 659.437 orang lainnya dinyatakan sembuh. Sementara kasus suspek hari ini mencapai 68.753 orang.
Tercatat sudah 34 provinsi dan 510 kabupaten/kota yang terinfeksi virus Covid-19.
Data kemarin, positif 788.402 orang, 112.593 orang kasus aktif, 652.513 orang sembuh, dan meninggal 23.296 jiwa.
Baca Juga: Enam Personel BPBD Kabupaten Kediri Positif Covid-19
Berita Terkait
-
Keren Banget! dr. Richard Lee Kembali Pecahkan Rekor Tembus Omset Rp5.5 Miliar di Shopee Live Hanya dalam 1.5 Jam Saja
-
Raup Keuntungan Rp2 Triliun, Box Office Sebut Barbie Cetak Rekor Baru
-
Hebat, Chef Asal Nigeria Pecahkan Rekor Memasak 90 Jam Nonstop untuk 2700 Porsi
-
Menang Besar Atas Brunei, Timnas Indonesia Sukses Catatkan Rekor Baru
-
Update: Kasus Covid-19 Indonesia Hari Ini Bertambah 3.655 Orang, 32 Meninggal
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Inilah Isi Tim Khusus Polda Jatim yang Ditugaskan Jaga Pilkada Sampang
-
Terungkap Bunker Milik Bandar Narkoba di Surabaya, Isinya Bikin Syok
-
Geger! Diduga Paslon Pilwali Kota Blitar Diduga Bagi-bagi Uang dan Sembako
-
Ambles, Rumah di Ponorogo Terperosok dalam Lubang 5 Meter
-
Fraksi di DPRD Jatim Minta Pemprov Bagi Adil Sekolah Negeri dan Swasta