SuaraJatim.id - Manajer Wolverhampton Wanderers, Nuno Espirito Santo, khawatir dengan meningkatnya jumlah kasus COVID-19 di klub-klub Liga Inggris dan dikhawatirkan pula situasinya akan memburuk.
Pertandingan putaran ketiga Piala FA Aston Villa melawan Liverpool, Jumat, diragukan setelah Villa melaporkan kasus COVID-19 baru di skuad mereka, sementara pertandingan Shrewsbury Town di Southampton tidak dilanjutkan setelah wabah di tim kasta ketiga itu.
Empat pertandingan Liga Premier dan lebih dari 50 pertandingan di Liga Sepak Bola Inggris - yang mengatur tiga divisi di bawah divisi teratas - telah ditunda sejauh musim ini.
"Sayangnya, itu akan terjadi lebih banyak," kata Nuno seperti dikutip oleh BBC, menjelang pertandingan putaran ketiga Piala FA melawan Crystal Palace, Jumat, seperti dikutip Antara dari Reuters.
Baca Juga: Diam-diam Liverpool juga Inginkan Sergio Ramos
"Lihat saja beritanya. Harapannya sangat buruk. Ini akan menjadi lebih buruk."
Liga Premier pada Selasa mengembalikan 40 kasus COVID-19 baru - tertinggi dalam sepekan musim ini setelah dua putaran pengujian pekan lalu.
Pemain dan staf di klub papan atas melakukan pengujian dua kali sepekan setelah varian yang sangat menular dari virus corona baru menyebabkan lonjakan kasus di seluruh negeri dan memaksa pemerintah Inggris melakukan lockdown.
"Dalam sepak bola, kita hidup dalam gelembung dan tidak selalu merasakan apa yang dirasakan masyarakat," tambah Nuno. "Tapi itu sulit bagi semua orang. Pemain juga manusia dan peningkatan kasus sangat menakutkan."
Baca Juga: Pemain dan Staf Positif Covid-19, Aston Villa Tutup Tempat Latihan
Berita Terkait
-
Dikontrak Venezia sampai 2027, Jay Idzes: Saya Ingin ke Liverpool!
-
Arsenal Incar 'Adik' Mesut Ozil, Gelandang Serang Real Madrid
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Adu Statistik Kevin Diks vs Wataru Endo: Bek Liverpool Jauh Ketinggalan
-
Takumi Minamino Ngomel! Kritik Kondisi Rumput Stadion GBK, Bikin Pemain Kesulitan
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Terungkap Penyebab Kebakaran di UIN SATU Tulungagung
-
Kampung Narkoba di Surabaya Digerebek, 25 Orang Diciduk
-
Hari Kesehatan Nasional Ke-60, Pj. Gubernur Adhy Apresiasi Tim Yankes Bergerak Layani 1.067 Masyarakat Pulau Kangean
-
Redaktur Eksekutif Suara.com Bagi Tips ke Siswa SMK Gresik Kembangkan Industri Kreatif
-
Survei Pilgub Jatim Versi Poltracking: Makin Mengerucut Jelang Detik-detik Akhir