SuaraJatim.id - Sebuah keunikan pohon pisang kembali muncul di Ponorogo, Jawa Timur. Umumnya, pohon pisang hanya akan berbuah satu tanda pisang saja. Tapi di Kota Reog itu, satu pohon pisang bertandan tiga.
Kabar ini segera menjadi viral di media sosial beberapa hari ini. Keunikan pohon pisang di daerah tersebut merupakan yang kedua kalinya heboh di kalangan masyarakat.
Saat Ramadan 2020 lalu, di Ponorogo juga sempat heboh satu pohon pisang bertandan empat. Pohon pisang milik Tukiran (70) warga Dukuh Krajan, Desa Karanglo Kidul, Kecamatan Jambon, saat itu juga ramai di media sosial.
Adapun untuk pohon pisang bertanda tiga lokasinya di Desa Jabung, Kecamatan Mlarak, Ponorogo. Pohon pisang bertandan tiga ini diunggah akun Facebook Jeffrey Legowo ke Grup Info Cegatan Wilayah Ponorogo (ICWP).
Baca Juga: Petani Keramba Ponorogo Puyeng, Ribuan Ikannya Siap Panen Mati Mendadak
Jeffrey, dalam akun grup ICWP mengunggah foto pisang tersebut dengan caption seperti ini:
"Infone seng paham mawon, tkp neng deso jabung mlarak ponorogo, sak wet jatung gedang e onok 3 kiro2 ik pertanda nopo geh ...???"
Warganet segera merespons unggahan tersebut secara beragam.
"Dasar bibite gaksah gumun tonghoku Yo enek," tulis akun Gref Gtef.
"Ngono ae nggumun," tulis akun Klaras Godhong Gedang.
"Kbesarane gusti," kata akun Wahyudiono Fauzi.
Baca Juga: Aksi Wanita Goyang TikTok di Jalanan, Publik: Minta Ditabrak Mbak?
"Kok yo di hubung2ne pertanda opo jare," komentar akun Wikan Aditya.
Berita Terkait
-
Belajar dari Kasus di Ponorogo, Kenali Tanda-tanda Keracunan Makanan Sejak Dini
-
Reog Ponorogo Masuk Daftar UNESCO, Lindungi Budaya Indonesia dari Klaim Asing!
-
Siapa KH Hasan Besari? Tokoh Agama Ponorogo Disebut-sebut Leluhur Gus Miftah
-
Bangga! Kebaya Diakui UNESCO Jadi Warisan Dunia dari Indonesia
-
Jadwal Gus Iqdam Oktober 2024: Samarinda, Solo, Tenggalek, Kediri, Ponorogo Hingga Lamongan
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani
-
Kasus Penahanan Ijazah Masuk Babak Baru, Wali Kota Surabaya Intruksikan Cek Semua Perusahaan