SuaraJatim.id - Babak baru kisah asmara Kaesang Pangarep dan Felicia Tissue mencuat. Kali ini pengakuan dari seorang cewek pemilik akun Ihdina Y W yang diunggah akun @tante_rempong.
Ihdina memberi kritikan kepada ibunda Felicia Tissue yang sempat marah dan menyemprot Kaesang serta keluarga Presiden Jokowi di akun media sosialnya. Menurut dia mamanya Feli sudah keterlaluan.
Cewek ini mengaku tahu persis cerita sebenarnya kenapa Kaesang dan Felicia putus. Menurut dia, aslinya Kaesang adalah sosok yang bucin (buta cinta) pada Felicia.
Namun, Ihdina mengaku menyayangkan sikap ibu dari Felicia Tissue yang dirasa sudah offside atau kelewat batas. Ibunda dari Felicia dianggap suka memanfaatkan posisi, padahal ia bukan siapa-siapa.
Baca Juga: Lagi Viral, Netizen Ungkap Kesederhanaan Kaesang & Ketulusan Cinta Felicia
"Aku tahu ceritanya sih. Kaesang itu aslinya bucin banget sama Feli. Mamanya aja yang kelakuannya offside. Suka memanfaatkan posisi padahal jadi besan aja belum," ungkap Ihdina, dikutip dari MataMata.com, jejaring media SuaraJatim, Selasa (09/03/2021).
Ihdina mendengar kabar, sebenarnya Kaesang sudah sejak lama disuruh mengakhiri hubungan dengan Felicia. Masalahnya, waktu itu Kaesang berkukuh mempertahankan hubungan tersebut.
Lalu pada akhirnya, Kaesang terpaksa mengakhiri hubungan dengan Felicia Tissue karena Iriana Jokowi diperlakukan secara tidak sopan oleh ibunda Felicia.
"Udah disuruh putus dari lama, tapi Kaesang yang keras. Akhirnya putus karena Kaesang enggak terima Bu Iriana diperlakukan nggak sopan sama Mama Feli. Rame tuh. Dan habis putus, Kaesang sama sekali ga mau kontak Feli. Putusnya sudah agak lama sih sebenarnya," katanya.
Melihat unggahan itu, netizen langsung menyerbu kolom komentar.
Baca Juga: Nadya Dituding Karyawan Makan Majikan oleh Ibu Felicia, Keluarga Tak Terima
"Dari cara mamak nya speak up aja kliatan karakter emak nya kek apa.. dih," tulis netizen.
"Dear felli cepet move on. Love ur self. Dia bukan jodohmu," komentar netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Fedi Nuril Beraksi Lagi, Kini Beri Sindiran Menohok ke Anak Buah Kaesang: Akhirnya Gombalan Anda..
-
Beda Harga Kado Erina Gudono dan Istri Haji Isam Buat Azura, bak Bumi dan Langit?
-
Aurel Hermansyah Girang Unboxing Kado dari Kaesang dan Erina Gudono untuk Ultah Azura: Wow, Gemasnya!
-
Klaim Kaesang Bilang 'Jateng Is Red' Kena Kritik: Harusnya Pelangi
-
Nilai Wajar Kaesang Bilang 'Jateng Is Red Itu PSI', Sekjen: Mudahan-mudahan Jadi Kebun Mawar Semerbak
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Ambles, Rumah di Ponorogo Terperosok dalam Lubang 5 Meter
-
Fraksi di DPRD Jatim Minta Pemprov Bagi Adil Sekolah Negeri dan Swasta
-
Posisi Terbaru Persebaya di Klasemen Usai Kalahkan Persija: Kembali Rasakan Puncak
-
Jauh Terpencil, Kampung di Banyuwangi Ini Sempat Bertahun-tahun Kesulitan Listrik
-
Banjir Bandang di Ponorogo: Akses Jalan Putus, Warga Harus Dievakuasi