SuaraJatim.id - Seorang warga berinisial M (59), diketahui warga Kecamatan Tapen, Kabupaten Bondowoso, Jatim, ditemukan tewas tersungkur di sebuah warung.
Lokasi persisnya di warung milik Adam di belakang kantor desa di Kelurahan Kotakan Kecamatan Situbondo Kabupaten Bondowoso. Peristiwa ini tentu membuat warga sekitar warung gempar.
Sebelum meninggal dunia, pria paru baya ini mengeluh seluruh tubuhnya sakit. Dia juga bilang telah mengkomsumsi obat kuat dan kopi kemudian badannya merasa gemeteran.
"Sebelum kopi yang di minum habis, korban langsung tersungkur. Selanjutnya, korban langsung dibawa ke RSUD dr Abdoer Rahem untuk dilakukan visum," kata warga setempat, dikutip dari suaraindonesia.co.id, jejaring media suara.com.
Warga juga menerangkan bahwa peristiwa kematian M yang mendadak itu segera membetot warga sekitar sehingga kemudian berduyun-duyun ke lokasi warung.
Kasubag Humas Polres Situbondo Iptu Ahmad Sutrisno membenarkan, adanya peristiwa meninggal dunia seorang pria berasal dari Kecamatan Tapen Bondowoso di warung kopi belakang kantor Desa Kotakan.
"Pria asal Kecamatan Tapen tersebut, meninggal dunia tadi malam, di warung kopi belakang kantor Desa Kotakan. Dugaan sementara M meninggal dunia setelah mengkomsumsi obat kuat. Kemungkinan over dosis setelah minum obat kuat itu," katanya singkat.
Berita Terkait
-
Habis Minum Obat Kuat, Pria Bondowoso Gemetaran Lalu Tewas Diduga Overdosis
-
Wanita 23 Tahun Terima 6 Dosis Vaksin Covid Sekaligus, Imbasnya Mengagetkan
-
Tiga Karyawan Toko Busana di Bondowoso Positif Terpapar COVID-19
-
Catat! Bupati Bondowoso Batasi Aktivitas Pra dan Pasca Lebaran 2021
-
Polisi Meringkus Jaringan Penjual Mercon di Kabupaten Bondowoso
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
Terkini
-
Kepala SPPG Wajib Buat Perjanjian Waktu Konsumsi Terbaik MBG dengan Kepala Sekolah
-
Komitmen Pendidikan Berkualitas, Gubernur Khofifah Dianugerahi Penghargaan dari BMPS
-
Angin Kencang Terjang Tiga Kecamatan di Pacitan, 7 Rumah Rusak
-
5 Fakta Pikap Sayur Tabrak Penonton Balap Liar di Magetan, 2 Orang Tewas
-
Gubernur Khofifah Tangani Banjir Situbondo Cepat dan Terpadu: Keruk Sungai, Penguatan Infrastruktur