SuaraJatim.id - Temuan struktur candi di situs Gunung Klotok, Kediri, Jawa Timur semakin tersingkap. Pada ekskavasi kali ketiga, arkeolog menemukan struktur candi ketiga.
Bangunan kuno tersebut diduga berasal dari periode abad ke-14 atau pada era Dinasti Yuan.
Arkeolog dari Balai Pelestarian Cagar Budaya (BPCB) Trowulan, Nugroho Harjo Lukito mengatakan, pada eskavasi kali ketiga ini, BPCB Trowulan berhasil menampakkan struktur bangunan candi ketiga hingga pondasi terbawahnya yang ada di Gunung Klotok, dan juga Talut yang diketahui sebagai penahan longsor agar candi tidak tergerus.
Nugroho menjelaskan, berdasar sejumlah fakta tersebut, semakin menguatkan bahwa kawasan Gunung Klotok merapakan kompleks percandian. Hal itu dibuktikan dengan penemuan tiga struktur bangunan candi beserta petirtaan atau pemandian suci.
“Percandian biasa digunakan oleh warga sebagai tempat peribadatan,” katanya dikutip dari beritajatim.com --jejaring media suara.com, Sabtu (26/6/2021).
Ia melanjutkan, proses ekskavasi di situs Gunung Klotok ini akan kembali dilanjutkan tahun depan. Agendanya yakni membuka Talut dan juga struktur bangunan yang diduga sebagai paseban atau tempat pemberhentian umat sebelum melakukan upacara terhadap candi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Satu Keluarga Tertimbun Longsor di Trenggalek, 4 Meninggal Dunia
-
Malam Minggu Gak Bikin Kantong Kering, Ini Link DANA Kaget Buat Pacar Tersayang
-
Ngeri! Longsor 3 Kali Terjadi di Tulungagung, Akses Utama ke Trenggalek Tertutup
-
Cuma Modal Klik! Raih Cuan Rp 235 Ribu dari DANA Kaget, Ini Linknya
-
Keracunan Susu di Surabaya: 6 Siswa SD Dilarikan ke Puskesmas!