SuaraJatim.id - Info Vaksin Surabaya Selasa, 19 Oktober 2021. Vaksinasi COVID-19 di Surabaya hari ini ada di beberapa puskesmas.
Pemerintah Kota Surabaya masih terus menggelar vaksinasi di sejumlah tempat untuk mencapai kekebalan komunitas atau herd immunity.
Bagi warga Surabaya yang belum divaksin atau baru mendapatkan vaksin dosis pertama bisa segera mendatangi tempat vaksinasi.
Berikut lokasi vaksinasi di Surabaya pada Selasa, 19 Oktober 2021 berdasarkan informasi dari instagram Dinas Kesehatan Surabaya @sehatsurabayaku:
1. UPTD Puskesmas Pucang Sewu (Dosis 1 dan 2)
Waktu: Selasa, 19 Oktober 2021 (pukul 08.00-12.00 WIB)
Lokasi: Gedung Wanita Jl. Kalibokor Selatan No. 2 Surabaya
Jenis vaksin: Sinovac
Persyaratan: Warga Keluarahan Baratajaya, Kertajaya dan Pucang Sewu, usia minimal 12 tahun, membawa FC KTP/KK, membawa kartu vaksin dosis 1, membawa bolpoint
Baca Juga: Kalau Belum Capai Herd Immunity,Ekonomi RI Masih Berpotensi Naik Turun
2. Vaksinasi Pelajar, Ibu Hamil dan Umum (Dosis 1 & 2)
Waktu: Selasa, 19 Oktober 2021 (Pukul 08.30-11.00 WIB)
Lokasi: Lagoon Avenue Mall Sungkono
Jenis vaksin dan kuota: Sinovac (200 orang)
Persyaratan: Usia minimal 12 tahun, membawa FC KTP/KK atau surat keterangan domisili, bagi dosis 2 (membawa kartu vaksin dosis 1), bagi dosis 1 terdaftar di pedeulilindungi, bagi ibu hamil minimal usia kehamilan 13 minggu, membawa bolpoint
3. Kecamatan Tambaksari (Dosis 1 & 2)
Waktu: Selasa, 19 Oktober 2021 (Pukul 08.00-14.00 WIB)
Lokasi: Gelanggang Remaja Kota Surabaya
Jenis vaksin: AstraZeneca
Persyaratan: Usia minimal 18 tahun, membawa FC KTP/KK, bagi dosis 2 (membawa kartu vaksin dosis 1), membawa bolpoint, dosis 2 untuk warga yang mendapat dosis 1 pada 24 Agustus 2021 atau tanggal sebelumnya
4. UPTD Puskesmas Jemursari (Dosis 1 & 2)
Waktu: Selasa, 19 Oktober 2021 (Pukul 07.30-20.30 WIB)
Lokasi: Pendapa Kelurahan Jemur Wonosari
Jenis vaksin dan kuota: Sinovac (500 orang)
Persyaratan: Usia minimal 12 tahun, membawa FC KTP/KK Nasional, bagi dosis 2 (membawa kartu vaksin dosis 1), membawa bolpoint.
5. Puskesmas Tambakrejo (Dosis 1 & 2)
Waktu: Selasa, 19 Oktober 2021
Lokasi:
- ITC Mall Lt. Ground (pukul 09.30-13.00 WIB). Kuota 400 dosis. Gratis voucher sembako
- Balai RW 4 Tambakrejo (pukul 08.30-12.00 WIB). Kuota 150 dosis.
Jenis vaksin dan kuota: Sinovac
Persyaratan: Usia minimal 12 tahun, warga atau domisili Surabaya, membawa FC KTP/KK atau surat keterangan domisili, bagi dosis 2 (membawa kartu vaksin dosis 1), membawa bolpoint
6. UPTD Puskesmas Jagir (Dosis 1 & 2)
Waktu: Selasa, 19 Oktober 2021
Lokasi:
- RW 1 Sawunggaling (Pukul 08.00-12.00 WIB).
- RW 6 Kelurahan Jagir (Pukul 08.00-12.00 WIB)
Jenis vaksin: Sinovac
Persyaratan: membawa FC KTP/KK Surabaya, bagi dosis 2 (membawa kartu vaksin dosis 1), sarapan.
7. UPTD Puskesmas Kebonsari (Dosis 1 dan 2)
Waktu: Selasa, 19 Oktober 2021 (pukul 08.00-11.00 WIB)
Lokasi: Lapangan Belakang Puskesmas Kebonsari dan Pendapa Kelurahan Pagesangan
Jenis vaksin dan kuota: Sinovac (400 dosis)
Persyaratan: Membawa FC KTP dan menuliskan No HP di bagian depannya, membawa kartu vaksin dosis 1
8. Vaksin Berkah Maulid Nabi (Dosis 1 & 2)
Waktu: Selasa, 19 Oktober 2021 (pukul 18.00-20.00 WIB)
Lokasi: Puskesmas Tembok Dukuh
Jenis vaksin: Sinovac
Persyaratan: Warga, usia minimal 12 tahun, membawa FC KTP/KK, membawa kartu vaksin dosis 1, membawa bolpoint
9. 1. UPTD Puskesmas Gundih (Dosis 1 & 2)
Waktu: Selasa, 19 Oktober 2021 (pukul 08.00 WIB - selesai)
Lokasi:
- RW 1 Gundih (lapangan)
- RW 3 Gundih (Jalan Lamongan)
- Balai RW 8 Gundih
- Gedung Nasional Indonesia No. 19
Jenis vaksin: Sinovac
Persyaratan: usia minimal 12 tahun, membawa FC KTP dan surat keterangan domisili, membawa kartu vaksin dosis 1, membawa bolpoint
Kontributor : Muhammad Aris Munandar
Tag
Berita Terkait
-
Sapu Bersih Putaran Pertama, LavAni Kunci Gelar Juara Paruh Musim Proliga 2026
-
Jadwal dan Link Streaming Proliga 2026 Hari Ini Minggu 25 Januari 2026: LavAni vs Samator
-
Proliga 2026: Surabaya Samator Menang Dramatis atas Medan Falcons, Pelatih Tak Puas
-
Buron Hampir Tiga Tahun, Terpidana Kredit FIktif Mila Indriani Ditangkap di Bali
-
Debut Manis! Bernardo Tavares Bongkar Strategi Kemenangan Persebaya atas Malut United
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
Kepala SPPG Wajib Buat Perjanjian Waktu Konsumsi Terbaik MBG dengan Kepala Sekolah
-
Komitmen Pendidikan Berkualitas, Gubernur Khofifah Dianugerahi Penghargaan dari BMPS
-
Angin Kencang Terjang Tiga Kecamatan di Pacitan, 7 Rumah Rusak
-
5 Fakta Pikap Sayur Tabrak Penonton Balap Liar di Magetan, 2 Orang Tewas
-
Gubernur Khofifah Tangani Banjir Situbondo Cepat dan Terpadu: Keruk Sungai, Penguatan Infrastruktur