SuaraJatim.id - Seorang bocah di Magetan, Jawa Timur yang hilang misterius beberapa waktu lalu akhirnya ditemukan. Bocah bernama Okta tersebut diduga disembunyikan makhluk halus.
Dalam unggahan akun instagram @beritamagetan, diketahui Okta merupakan warga Desa Kenongomulyo, Kecamatan Nguntoronadi, Magetan.
Okta pertama kali ditemukan di bawah pohon pisang yang dianggap angker. Lokasi tersebut berdekatan dengan SD Kenongomulyo, tempat sekolah bocah tersebut. Okta dilaporkan hilang pada Sabtu (23/10/2021) dan ditemukan pada Minggu (24/10/2021).
Unggahan tersebut pun mendapat beragam komentar dari warganet.
Baca Juga: Malam-malam Antar Penumpang Sejauh 40 Km, Tukang Becak di Ngawi Alami Peristiwa Misterius
"Kok iso teko wit gedang i demit e soko binjai ki mesti," ujar @nys***
"golek impen 4 angka asline," kata @arga***
"Efek salam dari ," ucap @gam***
"paling konangan udut ro pak e trus ndelik," tulis @ggo***
"Koq jek usum ya, salam dari binjai," ujar @ozz***
Baca Juga: Pelajar SMP 14 Tahun Melahirkan, Nenek Bilang Dihamili Mahluk Halus, Faktanya?
"Gonku yo enek min tp wong e wes tuwek wes berumur nyampek sakiki rung ditemokne ilang misterius," kata @heri***
Berita Terkait
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Liburan Paskah Tak Perlu Mahal, Ini 5 Wisata Magetan di Bawah Rp 30 Ribu
-
Dilarang Sekolah, Bocah Perempuan Afghanistan Dipaksa Jadi Penenun Karpet
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia