SuaraJatim.id - Membaca amalan doa qunut saat salat Subuh dilakukan oleh sebagian muslim. Amalan ini bahkan baik dibaca meski saat tengah sala subuh sendiri atau berjamaah.
Biasanya, bacaan doa qunut sholat subuh dibaca setelah itidal. Lantas apa sebenarnya amalan dan hukum doa qunut sholat subuh?
Hukum Membaca Doa Qunut Sholat Subuh
Membaca doa qunut sholat subuh hukumnya adalah sunah. Hal ini seperti bunyi hadist berikut ini.
Baca Juga: Terlengkap! Ini Bacaan Doa Qunut Beserta dengan Artinya
Diriwayatkan dari Anas Ibn Malik RA. Beliau berkata: “Rasulullah SAW senantiasa membaca qunut ketika Shalat Subuh sehingga beliau wafat.”
Namun, tidak berdosa pula bagi yang tidak mengamalkan doa qunut saat sholat subuh.
Amalan Doa Qunut Sholat Subuh
Sementara itu, terdapat beberapa penjelasan mengenai amalan doa qunut sholat subuh dari para ulama. Melansir dari laman NU online, penjelasan tentang doa qunut sholat subuh datang dari ulama Hanafiyah dan Hanabilah.
Ulama Hanafiyah meyakini bacaan qunut dilakukan sesudah ruku. Pengertian tersebut juga sesuai dengan pendapat ulama Malikiyah dan Syafi'i. Sementara menurut ulama Hanabilah, doa qunut sholat subuh dibaca setelah witir.
Baca Juga: Bacaan Doa Qunut Beserta Latinnya dan Keutamaannya
Menurut Malikiyah yang paling utama adalah sebelum ruku, dan dimakruhkan qunut pada selain shalat Subuh (al Fiqh al Islami wa Adillatihi 2/171).
Berita Terkait
-
Doa Qunut Sholat Witir Akhir Bulan Ramadhan, Lengkap dengan Tata Cara
-
Kapan Waktu yang Tepat Membaca Doa Qunut Witir Saat Salat Tarawih di Bulan Ramadan?
-
Teks Lengkap Doa Qunut untuk Salat Witir, Mulai Dibaca di Pertengahan Bulan Ramadhan
-
3 Macam Doa Qunut, Lengkap dengan Tata Cara Membacanya
-
Bacaan Doa Qunut Lengkap Arab, Latin, Arti, dan Keutamaannya
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
Terkini
-
Dokter di Malang Diduga Cabuli Pasiennya, Polisi Turun Tangan
-
Gubernur Khofifah : Perempuan Harus Jadi Pilar Ketangguhan Bangsa di Tengah Krisis Global
-
Rizki Sadig Kembali Pimpin PAN Jawa Timur
-
Pemprov Jatim Siap Urus Penerbitan Ulang Ijazah Pekerja Ditahan, Gubernur Khofifah: Solusi Konkret
-
Penyelenggara Barati Cup International 2025 Buka Suara Perihal Kisruh Jadwal Pertandingan