SuaraJatim.id - Seorang terduga teroris di Perumahan KBD, Desa Petiken, Kecamatan Driyorejo, Kabupaten Gresik diamankan Tim Densus 88 Antiteror, Selasa (9/11/2021).
Informasi yang terhimpun, terduga teroris yang diamankan adalah seorang laki-laki.
Kades Petiken Sutomo mengkonfirmasi adanya penangkapan terduga teroris di daerahnya. Terduga pelaku diamankan pukul 08.00 WIB di rumahnya Blok Granit Kumala.
"Masih ditindaklanjuti karena masih terduga. Yang turun Densus 88," katanya, saat dikonfirmasi melalui telepon seluler.
Baca Juga: BNPT Bicara Soal Ratusan Kotak Amal Yang Disita Densus 88 Di Lampung
Dalam penjelasan Sutomo, terduga teroris sangat dekat dengan para tetangga. Diketahui terduga teroris itu setiap hari bekerja sebagai servis barang-barang elektronik.
Ditanya lebih detail lagi, Kades Sutomo enggan berkomentar banyak.
"Belum tahu nama terduga pelakunya, ditunggu saja informainya," bebernya.
Hingga berita ini ditulis, belum ada pernyataan resmi dari Polres Gresik terkait kabar penangkapan terduga teroris di wilayah hukumnya.
Kontributor : Amin Alamsyah
Baca Juga: Teror Ledakan di Rumah Orang Tua Veronica Koman, TPNPB-OPM Sebut Indonesia Negara Teroris
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Raja Thailand Larang Rakyatnya ke Indonesia karena Banyak Teroris
-
Serangan Teroris Tewaskan 10 Polisi di Iran
-
Serangan Teroris di Perbatasan Pakistan: Sepuluh Polisi Tewas
-
Markas Pertahanan Diteror, Turki Langsung Lancarkan Serangan ke Irak dan Suriah
-
Lowongan Kerja PT Freeport Gresik, Ini Daftar Posisi Dan Gambaran Pekerjaannya
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
Terkini
-
Survei The Republic Institute di Pilwali Kota Madiun: Maidi-Bagus Jauh dari 2 Paslon Lain
-
Cawagub Emil Dardak Pastikan Pembangunan Infrastruktur Merata Hingga Selatan Jatim
-
Pemeliharaan Ekosistem, Pendakian Gunung Arjuno-Welirang Ditutup
-
Habib Ali Zainal Abidin: Risma InsyaAllah Punya Catatan Banyak
-
Buntut Debat Pilbup Blitar Dihentikan, Tim Paslon Rijanto-Beky Laporkan Rini-Goni ke Bawaslu