SuaraJatim.id - Video detik-detik sound system yang biasa digunakan di acara pernikahan roboh viral di media sosial. Diketahui hal itu lantaran kabel yang melintas di atas jalan tersangkut oleh truk muatan berlebih.
Video tersebut salah satunya diunggah oleh akun instagram @infokediriraya. Dalam video terlihat sebuah sound system berada di halaman rumah warga. Sound tersebut mengeluarkan suara lagu kasidah.
Kemudian, sebuah truk bermuatan berlebih melintas. Namun, karena muatan yang dibawa terlalu tinggi, akhirnya menabrak kabel yang terhubung ke sound system tersebut. Tiba-tiba, sound system tersebut pun roboh. Sementara mobil yang berada di belakang truk tersebut pun berhenti.
Unggahan tersebut pun memancing beragam komentar dari warganet.
Baca Juga: Viral Pegawai Hotel Syok Lihat Kondisi Kamar, Banyak Bercak Noda di Selimut
"Muatane kurang duwur ben kabeh kabele disasak i," ujar @naa***
"Pasang kabel yg benar dan aman, utk truk muatan perhatikan kapasitas trik dan muatan jgn melebihi," kata @magda***
"Seng salah seng ngonokne acara," imbuh @jay***
"Gpopo, juragane wong sugih mulakno seneng nek ngirim opo2 sampek over muatane.," ucap @marso***
"seng salah yo seng ndue salon, salon penak penak dirungokne dewe malah disewakne lek wes ngene seng salah yo seng gae dalan," ujar @roma***
Baca Juga: Duh! Ajak Kambing Joget Tiktok, Wanita Ini Malah Dihujat Warganet
"Sing salah dalane ... Nyapo koq ndek kono onok dalan....," kata @kadek***
"Ojo duwur2 lek ndangak mengko ciloko koyok sound ," ucap @edy***
"Pesan Moral e : Segala sesuatu yang berlebihan itu tidak baik," kata @yuda***
"luih aman tukokne pelindung kabel Soko sing Kyo ge konser kae Ben lueh aman di Idak trek brng aman kbel e timmbng di seleh duwur," timpal @agus***
"Seng duwe sound sakit tak berdarah tu pasti," ucap @ash***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Terungkap, Ivan Sugianto Juga Suruh Siswa SMA Sujud dan Menggonggong Saat Dimediasi Kepala Sekolah
-
Isu Video 12 Menit Viral, Segini Penghasilan YouTube ONIC Lydia
-
Cara Lihat Pesan Send The Song Untukmu, Berikut Langkah-langkahnya!
-
Seberapa Kaya Jhon LBF? Janji Kuliahkan Siswa SMA Korban Ivan Sugianto sampai ke Luar Negeri
-
Bikin Penasaran, Bagaimana Cara Mengetahui Pengirim Send the Song?
Tag
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
- Cucu Ulang Tahun, Kado dari Kris Dayanti untuk Azura Bikin Atta Halilintar Semringah: Masya Allah!
- Dihujat Gegara Sindir Raffi Ahmad, Pendidikan Andhika Pratama dan Andre Taulany Tak Jauh Beda
Pilihan
-
Setelah Dihitung, Wamenhub Bilang Harga Tiket Pesawat Bisa Turun di Libur Nataru
-
Luhut Yakin Prabowo Bisa Capai Pertumbuhan Ekonomi 8%, Ini Strateginya
-
Teken Dealership Agreement Eksklusif, MAB Jadi Distributor Resmi Truk Yutong di Indonesia
-
Tol Balikpapan-Samarinda Sepi Peminat Meski Persingkat Waktu Menuju IKN, Apa Alasannya?
-
IKN Tak Berpenghuni? Akademisi Sindir Minta Jokowi yang Jadi "Penunggunya"
Terkini
-
Terkuak! Motif di Balik Pembacokan Sadis Suami ke Istri di Blitar
-
Pedagang Kue Pasar Baru Gresik Tersenyum Sumringah ke Khofifah
-
Foto Terbaru Ivan Sugianto, Pakai Masker dengan Tangan Diborgol
-
Sopir Mengantuk, Pikap Remuk Tabrak Kendaraan Lain di Tol Jombang-Mojokerto
-
Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Capai Rp764,8 Triliun, Jadi Langkah Nyata BRI Menuju Ekonomi Hijau