SuaraJatim.id - Makna dan manfaat mengamalkan, serta membaca Surah An Nahl. Surah An Nahl termasuk dalam surah makkiyah atau yang turun di Mekkah. Surat ke 16 dalam Al Quran ini terdiri dari 128 ayat.
An Nahl memiliki makna lebah. Kata An Nahl diambil dari ayat ke 68 dalam surah ini, yang artinya:
"Dan Tuhanmu mewahyukan kepada lebah".
Lebah merupakan makhluk Allah yang banyak memberi manfaat dan kenikmatan kepada manusia. Terdapat persamaan yang dihasilkan antar lebah dengan Al Quran.
Madu berasal dari bermacam-macam sari bunga dan bisa menjadi obat untuk berbagai penyakit manusia. Hal ini diterangkan pada ayat 69 pada surat ini. Sementara itu Al Quran mengandung inti sari dari kitab-kitab terdahulu ditambah dengan ajaran-ajaran yang diperlukan oleh semua bangsa sepanjang masa untuk mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat.
Berikut lafaz latin Surah An Nahl beserta artinya mulai ayat 1-15:
1. Ataa amru allaahi falaa tasta’jiluuhu subhaanahu wata’aalaa ‘ammaa yusyrikuuna.
"Telah pasti datangnya ketetapan Allah maka janganlah kamu meminta agar disegerakan (datang) nya. Maha Suci Allah dan Maha Tinggi dari apa yang mereka persekutukan."
2. Yunazzilu almalaaikata birruuhi min amrihi ‘alaa man yasyaa u min ‘ibaadihi an andziruu annahu laa ilaaha illa ana fattaquun
Baca Juga: Surah Al Jumuah: Lafaz Latin Hingga 10 Keutamaan Jika Diamalkan
Dia menurunkan para malaikat dengan (membawa) wahyu dengan perintah-Nya kepada siapa yang dia kehendaki di antara hamba-hamba-Nya, yaitu: “Peringatkanlah olehmu sekalian, bahwasanya tidak ada Tuhan (yang hak) melainkan aku, Maka hendaklah kamu bertakwa kepada-Ku.”
3. Khalaqa alssamaawaati waal-ardha bialhaqqi ta’aalaa ‘ammaa yusyrikuuna
"Dia menciptakan langit dan bumi dengan hak. Maha Tinggi Allah daripada apa yang mereka persekutukan."
4. Khalaqa al-insaana min nuthfatin fa-idzaa huwa khashiimun mubiinun
"Dia Telah menciptakan manusia dari mani, tiba-tiba ia menjadi pembantah yang nyata."
5. Waal-an’aama khalaqahaa lakum fiihaa dif-un wamanaafi’u waminhaa ta-kuluuna
Berita Terkait
-
Banjir Bandang Susulan, Bangunan TPA di Padang Pariaman Ambruk ke Sungai
-
Ketika Ronaldo Sebut Nama Allah SWT untuk Target 1.000 Gol
-
Hari Kiamat Versi Ebo Noah Tak Terjadi, Publik Ghana Heran Sang "Nabi" Malah Pamer Mercedes-Benz
-
Misa Pontifikal Natal di Katedral Jakarta, Keluarga Jadi Pesan Utama
-
Cahaya Lilin di Antara Nisan, Malam Natal Keturunan Portugis Kampung Tugu
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Viral Video Mesum di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu Polantas
-
BRI Visa Infinite, Layanan Premium bagi Nasabah Prioritas
-
Semeru Membara Selasa Malam! Letusan 800 Meter Disertai Lontaran Lava Pijar Terlihat Jelas
-
Banjir Awal Tahun, 28 Hektare Padi Puso di Ponorogo
-
Kronologi Gudang BBM Solar Terbakar di Bojonegoro, Kantor Proyek Irigasi Hangus Dilalap Api