SuaraJatim.id - Sebagian muslim membaca amalan doa qunut salat subuh baik saat salat jamaah dan sendiri. Umumnya, bacaan doa qunut sholat subuh dibaca setelah itidal. Lantas apa sebenarnya amalan dan hukum doa qunut sholat subuh?
Hukum Membaca Doa Qunut Sholat Subuh
Membaca doa qunut sholat subuh hukumnya adalah sunah. Hal ini seperti bunyi hadist berikut ini.
Diriwayatkan dari Anas Ibn Malik RA. Beliau berkata: “Rasulullah SAW senantiasa membaca qunut ketika Shalat Subuh sehingga beliau wafat.”
Namun, tidak berdosa pula bagi yang tidak mengamalkan doa qunut saat sholat subuh.
Amalan Doa Qunut Sholat Subuh
Sementara itu, terdapat beberapa penjelasan mengenai amalan doa qunut sholat subuh dari para ulama. Melansir dari laman NU online, penjelasan tentang doa qunut sholat subuh datang dari ulama Hanafiyah dan Hanabilah.
Ulama Hanafiyah meyakini bacaan qunut dilakukan sesudah ruku. Pengertian tersebut juga sesuai dengan pendapat ulama Malikiyah dan Syafi'i. Sementara menurut ulama Hanabilah, doa qunut sholat subuh dibaca setelah witir.
Menurut Malikiyah yang paling utama adalah sebelum ruku, dan dimakruhkan qunut pada selain shalat Subuh (al Fiqh al Islami wa Adillatihi 2/171).
Baca Juga: Pengganti Bacaan Doa Qunut, Jadi Alternatif untuk yang Tak Hafal
Keutamaan Membaca Doa Qunut Sholat Subuh
Meskipun bersifat sunnah, membaca doa qunut sholat subuh tidak ada salahnya. Bahkan, membaca doa qunut sholat subuh akan mendapat banyak keutamaan.
Keutamaan doa qunut sholat subuh antara lain:
- memberikan keselamatan
- mendatangkan berkah serta petunjuk
- terhindar dari penyakit
Bacaan Latin Doa Qunut Sholat Subuh dan Artinya
Berikut bacaan doa qunut sholat subuh dalam bahasa latin beserta artinya.
"Allaahummahdinii fii man hadaiit, wa aafinii fii man aafaiit, wa tawallanii fi man tawallaiit, wa baarik lii fiimaa a’thaiit. Wa qinii syarra maa qadhaiit. Fa innaka taqdhii wa laa yuqdhaa ‘alaiik. Innahu laa yadzillu maw waalaiit.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Tragis Kecelakaan Kereta Api di Bojonegoro, Pengendara Motor Tewas Ditabrak Argo Bromo Anggrek
-
Detik-detik Truk Muatan Cabai Tabrak Motor di Mojokerto, Seorang Tewas dan Sopir Luka Parah
-
Fakta Baru Skandal Ponpes Bangkalan, Dua Bersaudara Oknum Lora Diduga Lecehkan Santriwati yang Sama
-
Rumah 2 Lantai Terbakar di Simo Gunung Surabaya, 6 Penghuni Luka-luka
-
Gunung Semeru Erupsi Lagi, Status Siaga Tetap Berlaku