SuaraJatim.id - Gunung Semeru kembali meletus pada Sabtu (4/12/2021). Aktivitas erupsi yang terjadi mengakibatkan muntahan awan panas dan lahar dingin. Pada letusan hari ini, Gunung Semeru mengeluarkan asap pekat berwarna abu-abu berukuran besar.
Banyak warga yang panik dan was-was akibat aktivas letusan ini. Meletusnya Gunung Semeru terjadi pada pukul 15:00 WIB.
Gunung Semeru yang berketinggian 3.676 Mdpl itu juga mengakibatkan hujan abu di sekitar Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, Lumajang.
Aktivitas gunung yang ada di Kabupaten Lumajang itu memang sering mengalami aktivitas vulkanik. Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini sejarah letusan Gunung Semeru:
Baca Juga: Gubernur Khofifah Instruksikan Evakuasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Semeru
- Pada 8 November tahun 1818 merupakan pertama kali Gunung Semeru meletus dan mengeluarkan awan panas dan lahar dingin
- Lalu pada 2 Februari 1994, pada tahun ini tercatat Gunung Semeru meletus 4 kali. Letusan ini menimbulkan asap putih tebal dengan ketinggian 500 meter.
- Setelah itu terjadi lagi pada 23 Desember 2002, pada tahun ini tercata 8 kali Gunung Semeru meletus. Dan letusan yang bertepatan pada peringatan hari natal tercatat yang paling besar.
- Pada 1 Desember 2020 tahun lalu, Gunung Semeru juga meletus. Aktivitas erupsi dari Gunung Semeru mengeluarkan awan panas dengan jarak luncur hingga 2 kilometer sampai 11 kilometer.
- Dan pada hari ini, Sabtu (4/12/2021) Gunung Semeru kembali meletus. Tidak ada korban jiwa dalam musibah ini, hanya saja banyak orang yang dievakuasi untuk menjaih dari Gunung Semeru.
Kontributor : Agung Kurniawan
Berita Terkait
-
Publik Curiga Larangan Drone di Bromo-Semeru Gegara Ada Kebun Ganja, Ini Kata Kemenhut
-
Klarifikasi Pihak BBTN Bromo Tengger Semeru Soal Pelarangan Drone, Ada Kaitan dengan Ladang Ganja?
-
Lagi Jadi Omongan, Segini Tarif Terbangkan Drone di Kawasan Gunung Bromo
-
The Seven Summits Indonesia, Impian Terakhir Lilie Wijayati dan Elsa Laksono Taklukkan Puncak Carstensz
-
Ramai Tren Tulisan vs Orangnya, Puisi Prabowo Mendaki Semeru Karya Fufufafa Viral: Masterpiece!
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi