Gunung Semeru 4 Kali Muntahkan Lava Pijar, Status Level II Waspada-- sejarah letusan Gunung Semeru. [Instagram/@bbtnbromotenggersemeru]
SuaraJatim.id - Gunung Semeru kembali meletus pada Sabtu (4/12/2021). Aktivitas erupsi yang terjadi mengakibatkan muntahan awan panas dan lahar dingin. Pada letusan hari ini, Gunung Semeru mengeluarkan asap pekat berwarna abu-abu berukuran besar.
Banyak warga yang panik dan was-was akibat aktivas letusan ini. Meletusnya Gunung Semeru terjadi pada pukul 15:00 WIB.
Gunung Semeru yang berketinggian 3.676 Mdpl itu juga mengakibatkan hujan abu di sekitar Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro, Lumajang.
Aktivitas gunung yang ada di Kabupaten Lumajang itu memang sering mengalami aktivitas vulkanik. Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini sejarah letusan Gunung Semeru:
- Pada 8 November tahun 1818 merupakan pertama kali Gunung Semeru meletus dan mengeluarkan awan panas dan lahar dingin
- Lalu pada 2 Februari 1994, pada tahun ini tercatat Gunung Semeru meletus 4 kali. Letusan ini menimbulkan asap putih tebal dengan ketinggian 500 meter.
- Setelah itu terjadi lagi pada 23 Desember 2002, pada tahun ini tercata 8 kali Gunung Semeru meletus. Dan letusan yang bertepatan pada peringatan hari natal tercatat yang paling besar.
- Pada 1 Desember 2020 tahun lalu, Gunung Semeru juga meletus. Aktivitas erupsi dari Gunung Semeru mengeluarkan awan panas dengan jarak luncur hingga 2 kilometer sampai 11 kilometer.
- Dan pada hari ini, Sabtu (4/12/2021) Gunung Semeru kembali meletus. Tidak ada korban jiwa dalam musibah ini, hanya saja banyak orang yang dievakuasi untuk menjaih dari Gunung Semeru.
Kontributor : Agung Kurniawan
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
Terkini
-
Nasib 178 Pendaki Semeru, Dievakuasi dari Ranu Kumbolo!
-
BRI Perkuat Kinerja Lewat Layanan Emas dan Digital Tring!
-
Gunung Semeru Ditutup Total Usai Erupsi, Ratusan Pendaki Bertahan di Ranu Kumbolo!
-
Status Gunung Semeru Level Awas! Warga Diminta Jauhi Zona Berbahaya
-
Gunung Semeru Meletus, Kolom Abu Capai 2.000 Meter!