SuaraJatim.id - Gunung Semeru kembali erupsi, Senin (6/12/2021). Tim gabungan terdiri TNI Polri, SAR, dan relawan pun panik berlarian.
Dalam video yang diunggah oleh akun @lumajangsatu, awan panas guguran (APG) kembali datang. Kala itu, relawan dan petugas tengah berada di kawasan Piket Nol, Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro.
Diduga Semeru mengalami erupsi kecil sehingga hujan abu kembali terjadi. Tim gabungan yang saat itu sedang berada di lokasi untuk melakukan pembersihan langsung berhamburan.
Mereka berlari menjauhi lokasi dan menuju ke tempat yang lebih aman.
Baca Juga: Update Erupsi Gunung Semeru, 15 Orang Meninggal Hingga Pukul 11.10 WIB Hari Ini
"Kita berlari ini untuk turun dari pembersihan lokasi, kabutnya tebal. Erupsi lagi, semakin tebal soalnya," kata seorang pria dalam video.
Sejumlah personil pun terlihat berlarian. Di sekitar lokasi juga terlihat kabut tebal menyelimuti.
Diketahui, Gunung Semeru kembali erupsi beberapa kali pada Senin (6/12/2021).
"Ya Allah..Semoga Semuanya Selalu dalam Lindungan Allah..Amiin," ujar @merly***
"Hati hati pak jaga keselamatan ya," kata @pae***
Baca Juga: Tak Tega Tinggalkan Ibu saat Erupsi Semeru, Wanita Tewas dalam Kondisi Berpelukan
"Semoga allah selalu melindungi kita semua aamiin," ucap @jasmin
"semoga bapak2 semuanya yg berlari2an dan para seluruh relawan dan siapun semuanya disana tanpa terkecuali semoga kalian diselamatkan dan dilindungi oleh Allah SWT. Aamiin. Semangat bertugas karena allah. Kami bantu kumpul kan donasi dan doa buat semuanya," ujar @maria***
"Smoga ada dlm lindungan alloh swt," kata @ceuceu***
"Sehat2 semuanya, semoga dimudahkan dan dilindungi Allah swt," imbuh @alfian***
"Semoga selalu dalam perlindungan Allah," ucap @buba***
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Miris! Alat Pemantau Gunung Semeru di Stasiun Klepu Raib Digondol Maling
-
Waspada! Gunung Semeru Alami 20 Kali Gempa Guguran hingga 28 Kali Erupsi
-
Gunung Semeru Mengamuk! Erupsi 8 Kali dalam Sehari dan Semburkan Abu Vulkanik
-
Gunung Semeru Kembali Erupsi Selasa Pagi, Letuskan Abu Vulkanik Setinggi 600 Meter
-
Gunung Semeru Erupsi Lagi, Letusan Sampai Setinggi 800 Meter
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
276 Kegiatan Kampanye Tercatat di Kaltim, Reses DPRD Jadi Sorotan Bawaslu
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
Terkini
-
Pemkot Surabaya Turun Tangan Dampingi Siswa SMAK Gloria yang Dipaksa Ivan Sugianto Menggonggong
-
Misteri Tewasnya Siswi MI Banyuwangi, Diduga Jadi Korban Pemerkosaan
-
Pengamat Unair Soroti Undecided Voters Survei Litbang Kompas: 50 Persen Sudah Tentukan Pilihan
-
Pilgub Jatim Masih Dinamis, Hasil Survei Terus Bergerak
-
Foto Penangkapan Ivan Sugianto Viral, Warganet Sempat Curiga Ada yang Aneh