SuaraJatim.id - Seorang ASN dikabarkan ditangkap karena kedapatan menghisap sabu. Oknum ASN yang berdinas di kecamatan tersebut ditangkap oleh Satreskoba Polrestabes Surabaya.
Diketahui, tersangka oknum ASN tersebut telah diamankan. Tersangka merupakan seorang warga Ketintang Surabaya, Jawa Timur.
Dikutip dari telisik.id--jaringan Suara.com, Kasatnarkoba Polrestabes Surabaya, Kompol Daniel Marunduri menjelaskan soal penangkapan tersangka.
Penangkapan tersangka bermula dari informasi adanya seorang oknum ASN di Pemkot Surabaya sedang menghisap sabu.
"Setelah dilidik benar adanya, langsung dilakukan penangkapan terhadap yang bersangkutan di rumahnya," jelasnya, dikutip dari telisik.id--jaringan Suara.com, Jumat (17/12/2021).
Berdasarkan penjelasan, oknum ASN tersebut mengaku mendapatkan sabu dari seorang pengedar berinisial MD.
Sementara itu, terdapat sejumlah barang bukti antara lain sabu dengan berat 0,19 gram, pipet kaca yang terdapat sisa sabu seberat 1,45 gram beserta pipetnya.
Selain itu, ditemukan juga pipet kosong, 2 sekrop plastik, 1 bendel plastik bekas sabu dan 2 seperangkat alat isap, dan 2 korek api gas.
Baca Juga: Konflik Agraria di Mesuji, Polisi Tembaki Petani yang Masuk Area Lahan Sengketa
Berita Terkait
-
Pejabat Satpol PP Pemkot Surabaya Kedapatan Nyabu
-
Konflik Agraria di Mesuji, Polisi Tembaki Petani yang Masuk Area Lahan Sengketa
-
Jadwal Vaksinasi Surabaya Hari Ini Jumat 17 Desember 2021
-
Aksi Petani Suka Mukti Berkonflik PT. TMM Dibubarkan Paksa, Polisi Lepaskan Tembakan
-
Sejumlah Polisi di Rokan Hulu Dicopot dari Jabatan, Ada Apa?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Harga Saham INET dan BUVA Kembali Naik?
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
Terkini
-
HUT ke-80 TNI AL, Gubernur Khofifah: Korps Marinir Jadi Penjaga Kedaulatan Laut Indonesia
-
Hemat di Kantong, Ini 5 Rekomendasi Hotel di Jogja Murah dan Nyaman
-
Komitmen BRI untuk UMKM: Hadirkan Akses Pembiayaan, Edukasi, dan Perlindungan Usaha Mikro
-
Kesaktian Sang Singa Buntet: 9 Kisah Menggetarkan dari Kiai Abbas di Perang Surabaya
-
Senin Semangat, 5 Link DANA Kaget Untuk Mood yang Baik Ada Saldo Rp 335 Ribu