SuaraJatim.id - Rekaman video sepasang sejoli bercumbu di tempat umum, viral di media sosial. Keduanya yang tampak sedang kasmaran terekam video berciuman di tempat publik saat siang bolong, serasa dunia milik berdua.
Dalam video pendek berdurasi 29 detik yang beredar luas di medsos, sejoli ini tampak bercumbu di sebuah tangga taman dekat jembatan.
Adegan itu kemudian divideokan oleh salah seorang warga menggunakan hanphone. Video itu pun kemudian menjadi viral usai dibagikan oleh akun TikTok @rizalp.05.
Dalam video tampak sepasang kekasih sedang duduk di sebuah tangga yang berada di dekat jembatan. Si pria yang mengenakan jaket berwarna hitam dan celana jeans tampak duduk di sebelah seorang cewek yang mengenakan celana berwarna biru.
Baca Juga: Pakai Strobo, Rombongan Fortuner Paksa Nyalip di Jalan Ramai, Warganet: Jangan Dikasih!
Kepala keduanya tampak berdekatan dengan posisi berhadapan. Mereka terlihat seperti sedang bercumbu. Tangan si pria pun melingkar di leher si cewek.
Belum diketahui lokasi pasti video itu diambil. Namun, unggahan tersebut sukses menarik perhatian warganet. Mereka pun ramai-ramai meninggalkan komentar.
"pede banget didepan umum," ujar sagi***
"knp ya klw liat orng lagi pacaran, bawaannya pengen teriak teriak gajelas," kata lana***
"hiduplah sesuka kalian jika menurut kalian dunia ini kekal abadi," ucap ayo***
Baca Juga: Bantah Lakukan Pelecehan Seksual, Sopir Grab: Penumpang Mabuk dan Memukul
"sesok e putus," ujar salsa***
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Apa Itu Tung Tung Tung Sahur? Meme Viral TikTok Bakal Diangkat jadi Film
-
Profil Yandi Hermawan, Sosok 'Pemulung' Inspiratif yang Viral Usai Bertemu Helmi Yahya
-
Apa Itu Anomali Tung Tung Tung Sahur yang Viral di TikTok?
-
Kasus Kenakalan Remaja Merajalela, Alasan Pemprov Jabar Kirim Pelajar ke Barak Militer
-
Era 80-an Kembali? Kebijakan Jalan Kaki ke Sekolah Dedi Mulyadi Viral
Terpopuler
- BREAKING NEWS: Mahasiswa PPDGS FKG Unhas Ditemukan Tak Bernyawa di Rumah Kontrakan
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- PSSI Pertimbangkan Tambah Pemain Keturunan Buntut Kasus Kevin Diks dan Dean James
- Breaking News! Laga Timnas Indonesia vs China Tak Tayang di TV
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
5 Pilihan HP Murah Terbaik: Harga Mulai Rp1 Jutaan, Tawarkan Spek Ciamik
-
Pemain Incaran Manchester City Kirim Ucapan Spesial ke Ibu Eliano Reijnders
-
GoTo Malu-malu Dilamar Grab, Mahar Sampai Rp115 Triliun?
-
Prediksi Negara Tetangga: Timnas Indonesia Dikalahkan China
-
5 Rekomendasi Tablet Murah Terbaik 2025, Penunjang Belajar hingga Urusan Kerja
Terkini
-
Pertemuan Prabowo - Megawati Makin Dekat, Bahlil: Sudah Seyogyanya
-
Jasad Siswa SMK Mojokerto Ditemukan di Sungai Brantas, Keluarga Sebut Ada Kejanggalan
-
Daftar 5 Link DANA Kaget Terbaru Pekan Kedua Mei 2025, Akhir Pekan Full Senyum
-
Patok Tanpa Izin, Pengadilan dan BPN Turun Ukur Ulang Lahan Perusahaan di Lamongan
-
Lari Sambil Curhat ke DPRD Jatim, Aspirasi Run 2025 Buka Jalan Warga Bertemu Wakil Rakyat