SuaraJatim.id - Banyak perintah Allah SWT untuk umat Islam. Diketahui ada 10 perintah Allah SWT yang masih sering diabaikan.
Sepuluh perintah Allah kepada Nabi Muhammad itu lebih luas dan menyeluruh karena menyangkut akidah, syariat, dan akhlak.
Bidang akidah sendiri adalah larangan mempersekutukan Allah SWT dengan Tuhan lainnya. Hal tersebut karena Allah sebagai Tuhan Yang Maha Esa dan patut disembah serta memenuhi janji Allah dan mengikuti jalan Allah yang lurus.
Yuk ketahui 10 perintah Allah bagi umatnya.
Baca Juga: Jadi Sorotan! Mustofa Nahrawardaya Sebut Allah Sambil Acungkan Jari Tengah
10 Perintah Allah yang Kerap Diabaikan
1. Jangan menghina keyakinan atau agama orang lain
Hal ini tertuang dalam QS. Al An’aam ayat 108. Ayat tersebut artinya sebagai berikut.
“Dan janganlah kamu memaki sembahan-sembahan yang mereka sembah selain Allah, karena mereka nanti akan memaki Allah dengan melampaui batas tanpa pengetahuan. Demikianlah Kami jadikan setiap umat menganggap baik pekerjaan mereka. Kemudian kepada Tuhan merekalah kembali mereka, lalu Dia memberitakan kepada mereka apa yang dahulu mereka kerjakan.”
2. Jangan mengikuti orang secara membabi buta
Baca Juga: Doa Buka Puasa Senin Kamis
Hal ini tertuang dalam QS. Al Bawarah ayat 170. Ayat tersebut artinya sebagai berikut.
Berita Terkait
-
Kunci Agar Doa Dijabah Allah SWT
-
Novel Dear Allah: Ketika Cinta Tak Harus Dimiliki, Tapi Harus Direlakan
-
Apa Itu Asmaul Husna? Heboh Disebut Neopronoun Padahal Ini Arti Indahnya Nama-Nama Allah
-
Bikin Rizky Billar Kena Tegur, Benarkah Tulis 'Masya Allah Tabarakallah' di Postingan Bisa Cegah Ain?
-
Cek Fakta: Ribuan Warga LA Jadi Mualaf usai Lihat Lafadz Allah di Langit
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi