SuaraJatim.id - Pengasuh Pondok Pessantren Syaichona Moh Cholil Bangkalan, RKH Fakhrillah Aschal meninggal dunia. Kabar meninggalnya Kiai Fakhri ini disampaikan adik kandungnya RKH Karror Abdullah Schal.
Kiai Fakhri merupakan salah satu pengurus Ponpes Moh Cholil dan juga menjabat sebagai Rais Syuriah PCNU Bangkalan. Kiai Fakhri meninggal di rumah sakit RSUD Syamrambu, Bangkalan pada pukul 05.25 WIB.
Jenazah Kiai Fakhri akan dimakamkan di kompleks pemakaman Masjid Martajesah, Bangkalan, Sabtu (14/5/2022). Ribuan santri pun menunggu kedatangan jenazah almarhum.
Dilansir dari unggahan video akun instagram @wecarebangkalanmadura, alunan dzikir terus menggema di sepanjang waktu menunggu kedatangan jenazah almarhum di Pondok Pesantren Syaichona Muhammad Cholil Bangkalan.
Baca Juga: Rais Syuriyah PCNU Bangkalan KH Fakhrillah Tutup Usia
Jalanan pun telah sesak dengan ribuan peziarah dari berbagai penjuru kota.
Ribuan santri dan alumni pondok histeris saat jenazah RKH Fakhrillah Aschal tiba di kompleks pondok pesantren setempat.
Suasana haru dan tangisan terdengar saat saat mobil jenazah memasuki pondok.
Pada unggahan lainnya terlihat ribuan warga memadati ruangan dimana jenazah disolatkan. Bahkan, seluruh peziarah berebut untuk menggotong keranda.
Mereka rela berdesak-desakan demi bisa dekat dengan almarhum untuk terakhir kalinya.
Unggahan tersebut kemudian mendapat beragam komentar dari warganet.
Berita Terkait
-
Beri Selamat untuk Timnas Indonesia U-17, Fakhri Husaini Singgung Pemain Naturalisasi?
-
Prestasi Fakhri Husaini, Sebut Lolos Piala Dunia U-17 Sekarang Lebih Mudah daripada Zamannya
-
Tanpa Gustavo Almeida, Persija Jakarta Hadapi Madura United FC di Bangkalan
-
Fakhri Husaini dan De Javu Shin Tae-yong Panaskan Semifinal PON 2024
-
Perak Angkat Besi Thailand di Olimpiade Jadi Pembuka Jalan Fakhri Husaini ke Eropa?
Terpopuler
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Marah ke Direksi Bank DKI, Pramono Minta Direktur IT Dipecat hingga Lapor ke Bareskrim
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Jawaban Menohok Anak Bungsu Ruben Onsu Kala Sarwendah Diserang di Siaran Langsung
Pilihan
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
-
Dari Sukoharjo ke Amerika: Harapan Ekspor Rotan Dihantui Kebijakan Kontroversial Donald Trump
-
Sekantong Uang dari Indonesia, Pemain Keturunan: Hati Saya Bilang Iya, tapi...
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
Terkini
-
Heboh Sejoli Ditemukan Tewas di dalam Kamar Kos Sidosermo Surabaya, Penyebabnya Masih Misteri
-
Ditunjuk Lagi Sebagai Pelatih Persik Kediri, Ini Catatan Statistik Divaldo Alves
-
DPRD Jatim Bongkar Rahasia Genjot Pertumbuhan Ekonomi
-
Massa Aksi Tolak UU TNI Surabaya: Ada Pasal-pasal yang Dapat Menyempitkan Masyarakat Sipil
-
Gubernur Khofifah di PKA II dan III BPSDM Jatim: Perkuat Kapasitas Pemimpin Birokrasi Adaptif