SuaraJatim.id - Terduga pelaku pemerkosa anak disabilitas di area Tambaksari Surabaya akhirnya tertangkap. Pelaku diserahkan sendiri oleh pihak keluarganya ke Mapolrestabes, Jumat (24/6/2022) pagi tadi.
Hal ini dibenarkan oleh Kasat Reskrim Polrestabes Surabaya, AKBP Mirzal Maulana pada SuaraJatim.id, terduga pelaku sekarang sudah diamankan.
"Sudah, hari ini sudah diamankan, tadi pagi. Diantarkan sendiri oleh pihak keluarga terduga pelaku," ujar Mirzal.
Meski begitu, kepolisian belum menentukan status tersangka pada terduga pelaku, karena Polrestabes masih melakukan proses pemeriksaan.
"Ini masih dalam proses pemeriksaan terhadap terduga pelaku, jadi belum ada status tersangka," jelasnya.
Diberitakan sebelumnya, Polrestabes Surabaya mendapatkan laporan dari seorang ibu, setelah mengetahui anaknya yang disabilitas menjadi korban pemerkosaan tetangganya sendiri, berinisial HS alias W (45) pada Rabu (15/6/2022) pekan lalu.
Mendapatkan perlakuan tak senonoh, di hari yang sama, bocah tuna rungu berinisial PI (14) bersama ibunya, melaporkan ke Polrestabes Surabaya.
Mendapatkan laporan ini, Unit PPA Polrestabes Surabaya langsung melakukan penyelidikan, dan pemeriksaan pada para saksi-saksi.
Sebelumnya, kasus pemerkosaan terhadap gadis disabilitas membuat geger warga Tambaksari Kota Surabaya. Kasus ini sampai membetor perhatian publik dan pemerintah kota.
Baca Juga: Heran Alami Kekerasan Seksual Dianggap Aib, Cinta Laura: Ini Membuat Aku Sangat Sakit Hati dan Marah
Pemkot telah turun melakukan pendampingan dan memberikan bantuan trauma healing kepada korban yang masih berusia di bawah umur tersebut.
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Berita Terkait
-
Heran Alami Kekerasan Seksual Dianggap Aib, Cinta Laura: Ini Membuat Aku Sangat Sakit Hati dan Marah
-
Santri Gugat PN Surabaya Gegara Sahkan Pernikahan Beda Agama hingga Wanita Tewas Dugaan Korban KDRT
-
The Best 5 Oto: Ide Hyundai IONIQ 6 dari Prophecy, Suzuki Burgman Versi Listrik, Tesla Brand Terlaris di Amerika
-
Tolak Bantuan Keluarga Pelaku, Gadis Disabilitas Korban Kekerasan Seksual Surabaya Terima Pendampingan Pemkot
-
Gembong Narkoba Dihukum 20 Tahun Penjara, Padahal Tuntutan Jaksa Hukuman Mati di Surabaya
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
3 Fakta Suami Aniaya Istri di Tuban, Dipicu Dugaan Selingkuh
-
Wakil Kepala BGN Izinkan Warga Unggah Menu MBG ke Medsos, Ini Alasannya
-
BRI Peduli Hadirkan Program "Ini Sekolahku" untuk Pemulihan Pascabencana di Aceh Tamiang
-
5 Fakta Sadis Menantu Perempuan Bunuh Mertua di Blitar, Dicekik dan Ditusuk Gunting Berkali-kali
-
SPPG Dilarang Tolak Produk UMKM, Dapur MBG Bandel Terancam Suspend