SuaraJatim.id - Ada hal menarik saat berlangsungnya pertandingan sepak bola yang mempertemukan Kabupaten Pasuruan dengan Kota Surabaya pada Porprov VII Jatim 2022 di Stadion Semeru Lumajang, Jawa Timur.
Skill tak biasa yang diperlihatkan salah satu pemain sukses mencuri perhatian komentator juga warganet. Hal itu dilakukan oleh salah satu pemain sepak bola asal Pasuruan.
Pemain tersebut menggunakan teknik 'Pocong' saat melawan musuhnya. Hal itu disampaikan oleh sang komentator.
Dalam video yang diunggah oleh akun instagram @inijawatimur, terlihat bola diumpan ke pemain bernomor punggung 99, dan saat itu pemain lawan mengadang agar tidak mendekat ke kotak penalti.
"terlalu lama menguasai bola, terlalu goyang kamu bro. Akhirnya serangan balik sisi kiri, sayap kiri pasuruan," ujar si komentator.
Saat itulah pemain bernomor punggung 99, yakni Ali Bashori menggunakan skill yang tidak biasa dalam sepak bola. Ia meloncati bola dari kiri ke kanan dan sebaliknya sebanyak 3 kali.
Komentator pun menyebutnya sebagai teknik pocong.
"Serangan pasuruan songo songo teknik pocong bro. Pocong gowo bal (pocong bawa bola)," lanjutnya.
Ia juga menyebut, teknik ini hanya ada di Indonesia, yang bahkan pesepakbola Neymar dan Mbappe pun lewat.
Baca Juga: Surabaya Juara Umum Porprov Jatim 2022, Mengukuhkan Tujuh Kali Juara Berturut-turut
"Neymar lewat neymar lewat Mbape lewat," serunya.
Unggahan tersebut pun mendapat beragam komentar dari warganet.
"pocong sekarang ganti profesi jadi pemain bola, ya gini malah lawak di permainan," ujar dilham***
"pasuruan jadi viral gegara pocong," kata marwan***
"david beckam belum pernah pakai trik begitu," komen moh***
"mengalahkan skill ronaldinho, Robinho Inzaghi dkk," kata farrel***
Berita Terkait
-
Surabaya Juara Umum Porprov Jatim 2022, Mengukuhkan Tujuh Kali Juara Berturut-turut
-
Niat Menyelamatkan Teman, Remaja Pasuruan Justru Terseret Arus dan Tenggelam
-
Bangunan Sarang Walet Ambruk Menimpa Rumah di Pasuruan, Korban Ibu Hamil dan Balita
-
KONI Balikpapan Ribut, Pengurusan Atlet di Kota Minyak untuk Porprov Diambil Alih DPOP
-
Emma Waroka Alami Kejadian Menyeramkan saat Syuting Film Pelet Tali Pocong
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
3 Fakta Suami Aniaya Istri di Tuban, Dipicu Dugaan Selingkuh
-
Wakil Kepala BGN Izinkan Warga Unggah Menu MBG ke Medsos, Ini Alasannya
-
BRI Peduli Hadirkan Program "Ini Sekolahku" untuk Pemulihan Pascabencana di Aceh Tamiang
-
5 Fakta Sadis Menantu Perempuan Bunuh Mertua di Blitar, Dicekik dan Ditusuk Gunting Berkali-kali
-
SPPG Dilarang Tolak Produk UMKM, Dapur MBG Bandel Terancam Suspend