SuaraJatim.id - Alisson Becker dan Diogo Jota dipastikan absen memperkuat Liverpool di pertandingan Community Shield. The Reds akan melawan Manchester City di Stadion King Power, Leicester, Sabtu (30/7/2022).
Hal itu disampaikan manajer Liverpool, Juergen Klopp, dalam jumpa pers pralaga pada Kamis (28/7/2022).
Juru taktik asal Jerman itu menyatakan Alisson sudah kembali berlatih penuh setelah cedera usai laga pramusim melawan Manchester United di Bangkok, tapi penjaga gawang asal Brazil itu dipastikan absen dari Community Shield.
Kendati demikian ia berharap Alisson cukup bugar untuk turun dalam laga pekan perdana Liga Premier Inggris 2022-23 di markas Fulham pada Sabtu (6/8) pekan depan.
Baca Juga: RB Salzburg Kalahkan Liverpool
Community Shield merupakan pertandingan penanda musim baru sepak bola Inggris yang mempertemukan juara Piala FA dengan juara Liga Premier musim sebelumnya.
Musim lalu Liverpool berakhir meraih dua trofi yakni Piala FA dan Piala Liga Inggris, sedangkan gelar juara Liga Premier berhasil dipertahankan oleh Manchester City.
Sedangkan Jota dipastikan Klopp bakal absen dari Community Sield karena masih mengalami masalah cedera otot.
"Tidak, Alisson dan Diogo tidak mungkin. Ali berlatih lebih banyak hari ini dibanding kemarin jadi kemungkinan dia siap main lawan Fulham, tapi tidak akhir pekan ini," kata Klopp.
"Begitu juga dengan Diogo. Diogo bahkan tidak berlatih bersama kami hari ini, jadi bagaimana mungkin Anda mengharapkan dia bermain. Sayangnya, ini tampaknya akan memakan waktu. Demikian adanya," ujarnya menambahkan. [Antara]
Baca Juga: Klopp Soroti Hasil Buruk Liverpool Jelang Hadapi Manchester City di Comminity Shield
Berita Terkait
-
Adu Statistik Kevin Diks vs Wataru Endo: Bek Liverpool Jauh Ketinggalan
-
Takumi Minamino Ngomel! Kritik Kondisi Rumput Stadion GBK, Bikin Pemain Kesulitan
-
Elkan Baggott Comeback Lawan Liverpool, Tampil Starter dan Akurasi Umpannya 92 Persen
-
Hasil Carabao Cup: Debut Manis Ruud van Nistelrooy, The Blues dan The Citizen Tumbang
-
Liga Inggris: Liverpool Hajar Chelsea, Man City Harus Rela Turun Takhta
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
Harga Emas Antam Naik Drastis, Hampir Tembus Rp 1,5 Juta/Gram
-
Tepok Jidat! Arab Saudi Kuat Banget, Timnas Indonesia Bisa Menang Nggak?
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
Terkini
-
Santai tapi Mengena, Emil Dardak Balas Kritikan Jangan Melulu Jalan Tol
-
Keras! Luluk Sentil Ada Proyek yang Tabrak Tata Ruang di Pesisir Surabaya
-
Pernah Jadi Kepala Dinas Kebersihan, Risma Pede Bisa Selesaikan Masalah Sampah di Jatim
-
Tragedi Carok Sampang, Polda Jatim Amankan Satu Orang
-
Bapemperda DPRD Jatim Bakal Bahas 21 Raperda Pada 2025, Ini Rinciannya