SuaraJatim.id - Kemarin viral video penutupan Padepokan Nur Dzat Sejati milik Gus Samsudin di Desa Rejowinangun Kecamatan Kademangan Kabupaten Blitar, Jawa Timur ( Jatim ).
Dalam video itu nampak kepala desa setempat mengumumkan di depan warganya kalau padepokan tersebut ditutup sementara untuk menjaga marwah desa dan menghindari hal-hal tidak diinginkan.
Peristiwa penutupan itu terjadi kemarin, Senin (01/07/2022). Saat itu puluhan warga menggeruduk padepokan tersebut dan mendesak agar ditutup.
Saat diumumkan kalau padepokan ditutup, warga yang hadir nampak bersorak-sorai. "Whoo...," teriak warga serempak sambil berjingkrak. Video penutupan ini viral dan diunggah banyak akun media sosial, salah satunya akun Instagram @info_seputar_blitar.
Baca Juga: Video Viral Dukun Obati Pasien Pakai Pistol Mainan, Publik: Jinnya Pengin Ketawa
Unggahan ini segera membetot perhatian warganet. Isu ini memang dalam beberapa hari terakhir ramai di jagat lini masa. Perseteruan Dukun Gus Samsudin vs Pesulap Merah ini sampai menjadi isu nasional.
Deddy Corbuzier pun menghadirkan Marchel atau si Pesulap Merah itu ke Podcastnya. Banyak warganet yang mendukung si Pesulap Merah ini membongkar kasus-kasus serupa.
Warganet di Blitar bahkan ada yang merasa malu dengan keberadaan padepokan tersebut. Ada juga yang nampak geram dengan cara Gus Samsudin yang membuka praktik perdukunan berkedok agama tersebut.
"Bangunan sing anyar, ditutup opo ora min," tulis akun @ajeng.ro****
"Kades nya turunin main sabun itu sama padepokan," akun lainnya berkomentar @wach_y****
Baca Juga: Awal Mula Perseteruan Pesulap Merah dengan Gus Samsudin
"Info geger geden," tulis akun @abagu****
Berita Terkait
-
Ngakunya Gus, Irfan Wesi Terciduk Cium-cium Godain Cewek Sambil Dangdutan
-
Profil Gus Samsudin: Perjalanan Spiritual Dan Kontroversinya
-
Penampilan Ammar Zoni Berubah Drastis Selama di Penjara 3 Bulan, Gayanya Disebut Mirip Gus Samsudin
-
Penampilan Ammar Zoni Saat Tiba di Kejaksaan Jadi Gunjingan: Tak Kira Gus Samsudin
-
Heboh Konten Gus Samsudin Bebas Tukar Pasangan, MUI Ingatkan Soal Hukum Rajam
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia
-
Harga Gabah Kering Jatuh, DPRD Jatim: Panen Raya Terancam Tak Dinikmati Petani