SuaraJatim.id - Video seorang pemuda yang memperlihatkan ketika dirinya memakan makanan sesajen viral di Twitter. Aksinya tersebut pun menuai perdebatan dari warganet.
Video itu dibagikan oleh akun Twitter @ndagels.
Dalam video berdurasi 2:14 menit itu terlihat seorang pemuda berkaos hitam. Ia tengah nge-vlog dan bercerita jika akan pergi ke sendang atau mata air.
"oke kali ini aku mau cerita ya, ini aku baru bangun tidur. Nah ini aku kepikiran ini jumah (jumat) pon jadi tuh pasti nih di sendang banyak sesajen sama makan makanan," ujarnya.
Baca Juga: Bertengkar dengan Suami, Perempuan Ini "Pulang" ke Makam Orang Tuanya
Ia kemudian terlihat dibonceng mengendarai sepeda motor.
Ia mengaku pergi ke sendang untuk mencari makanan sesajen.
"Karena aku juga lapar, aku mau kesana mau cariin ingkung (ayam yang biasa dipakai untuk sesajen). Dan ternyata pas aku sampai sana pas aku eker-eker ada satu paket makanan buat embah," kata dia.
Ia pun terlihat dengan lahap memakan sesajen tersebut. Sesajen tersebut berisi ayam, tahu, tempe, dan kerupuk yang dibungkus dengan daun pisang.
Pemuda itu juga mengatakan jika makanan sesajen tidak apa-apa jika dimakan asalkan sudah agak lama.
Baca Juga: Romantis! Mendiang Eril Siapkan Banyak Oleh-Oleh Untuk Nabila Ishma Sebelum Meninggal Dunia
"Ini tu gapapa kalau udah agak lama kita makan itu gapapa," ujarnya
Berita Terkait
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Potongan Obrolan Titiek Puspa dan Deddy Corbuzier, Sempat Dilarang Tayang
-
Viral Velocity di Makam, Begini Adab Ziarah Menurut UAS
-
Teliti Makam Yesus, Ilmuwan Ungkap Fakta Mengejutkan Mengenai Kematian dan Kebangkitan
-
Ziarah Kubur Jelang Lebaran: 10 Adab Penting yang Wajib Diketahui
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
Terkini
-
Kumpulan Saldo DANA Kaget Terbaru 27 April 2025, Lumayan untuk Jajan Promo JSM Alfamart
-
Heboh Ancaman Bom di Polres Pacitan, Begini Kronologinya
-
Stafsus Yovie Widianto Dorong Kemajuan Ekraf di Jawa Timur
-
UMKM Naik Kelas, BRI Salurkan KUR untuk Ekonomi Kerakyatan Dengan Nilai Mencapai Rp42,23 T
-
Gubernur Khofifah Komitmen Kawal Program Pemerintah Pusat: Jatim Provinsi Pertama Gelar Retreat