SuaraJatim.id - Malang nian dua remaja asal Tuban Jawa Timur ( Jatim ) yang masih di bawah umur ini. Keduanya dikeroyok sejumlah orang saat sedang mencari makan di Jalan Raya Tuban-Bojonegoro Desa Banjaragung Kecamatan Rengel.
Akibat pengeroyokan itu, kedua korban mengalami luka-luka cukup serius. Kepolisian kemudian menyelidiki kasus tersebut dan berhasil membekuk sembilan tersangka. Para tersangka ini ternyata dari salah satu perguruan silat di sana.
Para tersangka kini mendekam di penjara, Rabu (12/10/2022). Terkait status para pelaku yang merupakan pendekar dari salah satu perguruan silat itu dibenarkan Kapolres Tuban AKBP Rahman Wijaya.
"Kita berhasil mengungkap perkara tindak pidana kekerasan terhadap anak di tepi jalan raya yang dilakukan oleh oknum dari perguruan pencak silat," katanya dikutip dari beritajatim.com jejaring media suara.com, Kamis (13/10/2022).
Sebanyak sembilan pelaku tersebut yang sudah ditetapkan sebagai tersangka itu masing-masing MK (19), IN (19) Kecamatan Plumpang, MA (20), MR (18), mereka warga Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban, dan AS (20) warga Kecamatan Rengel, Tuban.
Mereka merupakan para pelaku yang sudah dewasa dan kini sudah dilakukan penahanan. Selanjutnya untuk empat pelaku lainnya merupakan anak di bawah umur.
Mereka empat pelaku anak-anak di bawah umur yang ikut terlibat dalam kasus itu dua anak berasal dari wilayah Kecamatan Rengel dan dua lainnya berasal dari wilayah Kecamatan Plumpang, Kabupaten Tuban.
Sementara itu, AKP M Gananta, Kasat Reskirm Polres Tuban menjelaskan bahwa pengeroyokan terhadap dua korban yang masih dibawah umur itu berawal saat kedua korban mengendarai motor pukul 01.00 WIB dini hari.
Korban yang hanya berdua hendak mencari makan di sekitar jalan raya Tuban-Bojonegoro wilayah Kecamatan Rengel itu.
Baca Juga: Ratusan Pesilat Ribut di Ruas Jalan Lamongan, Saling Lempar dengan Warga
Pada saat sampai di TKP, tiba-tiba korban dihadang oleh sekelompok pemuda yang diduga dari salah satu perguruan pencak silat.
Berita Terkait
-
9 Rekomendasi Kuliner Tuban Ini Bikin Nagih, Wajib Dicoba Saat Mudik Lebaran 2025
-
Bongkar Mafia Solar Subsidi! Polisi Ringkus 8 Tersangka di Karawang dan Tuban, Pelaku Raup Cuan Rp4,4 Miliar
-
Pendidikan Gus Wafi, Bakal Calon Wakil Bupati Tuban Ternyata Lulusan Mesir dan Turki!
-
Silsilah Gus Wafi, Bakal Calon Wakil Bupati Tuban Berlatar Belakang Santri
-
Belasan ABK Kapal Terombang-ambing di Lautan Tuban, Penyelamatan Berlangsung Dramatis
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi
-
Layanan Wealth Management BRI Diakui Dunia, Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Kronologi Kebakaran Rumah di Tegalsari Surabaya, 2 Orang Meninggal Dunia
-
Khofifah Bahas Kerja Sama Pendidikan hingga Energi Terbarukan dengan Delegasi Tomsk Rusia